News

Kecelakaan Maut di Belokan Sanur Sumedang, 4 Orang Tewas Tergilas Truk

Radar Bandung - 27/03/2022, 02:24 WIB
Ali Yusuf Oche Rahmat
Ali Yusuf, Oche Rahmat
Diedit oleh Redaksi
Kecelakaan Maut di Belokan Sanur Sumedang, 4 Orang Tewas Tergilas Truk
Kecelakaan Maut di Belokan Sanur Sumedang

RADARBANDUNG.id, SUMEDANG- Peristiwa kecelakaan maut terjadi di Jalan Cirebon-Bandung, tepatnya di belokan Sanur perbatasan Tanjungsari – Jatinangor, Sumedang, Minggu (7/11) pagi.

Kecelakaan melibatkan sebuah truk tronton dengan muatan batu bara yang diduga mengalami rem blong. Kemudian menabrak 3 unit mobil dan 2 unit sepeda motor.

Empat orang dikabarkan tewas di lokasi kejadian dalam peristiwa ini.

Menurut saksi mata di lokasi kejadian, truk muatan batubara tersebut melaju dari arah Sumedang menuju Bandung.

Tepat di belokan sanur dengan kondisi jalan menurun tiba-tiba mengalami rem blong. Kemudian truk menambrak bagian kanan 3 unit mobil didepannya dan juga 2 unit motor hingga rusak berat.

“Pengendara motor yang saat itu bersama rombongan pengantin hendak mengantarkan saudaranya menikah tak sempat menghindar dan tergilas truk hingga meninggal ditempat,” ujar Bayu warga setempat.

Diketahui, 4 orang korban tewas tersebut diantaranya 3 orang wanita dan 1 orang laki-laki. Mereka merupakan rombongan pengantin yang hendak mengantarkan saudaranya yang akan menikah.

Pantauan radarsumedang.id, tiga unit mobil yang terlibat tabrakan beruntun tersebut diantaranya mobil Pajero Sport dengan Nopol B 1260 SJO mengalami rusak berat pada bagian kanan.

Baca Juga: Ini Identitas 27 Korban Meninggal Kecelakaan Maut Bus Siswa SMP di Sumedang

Mobil Daihatsu Sigra dengan Nopol Z 1256 AS dan Toyota Rush D 1887 VP.

Sementara itu, hingga pukul 09.00 WIB akibat kecelakaan tersebut arus lalu lintas di kedua arah macet total.

(ddi)


Terkait Jawa Barat
Satgas Anti Premanisme Pemprov Jabar Mendapat Apresiasi DPR RI
Jawa Barat
Satgas Anti Premanisme Pemprov Jabar Mendapat Apresiasi DPR RI

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Pemerintah Provinsi Jawa Barat membentuk Satgas Anti Premanisme yang salah satu tugasnya adalah menjaga iklim investasi. Langkah ini mendapat sambutan positif dan apresiasi. Ketua Komisi III DPR Habiburokhman yang juga Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra ini menilai kebijakan membentuk Satgas khusus untuk memberantas premanisme sudah tepat dan baik. Menurut dia, Gubernur Jawa […]

Dari Hutan Gunung Galunggung Tasikmalaya, 75 Perempuan Peserta EIGER WJSC 2025 Berlatih Survival
Jawa Barat
Dari Hutan Gunung Galunggung Tasikmalaya, 75 Perempuan Peserta EIGER WJSC 2025 Berlatih Survival

RADARBANDUNG.id- Sejuk udara di kaki Gunung Galunggung, Desa Sukamukti, Kecamatan Cisayong, Kabupaten Tasikmalaya menjadi latar yang menyambut 75 orang perempuan asal berbagai daerah di Indonesia. Selama tujuh hari mulai 21-27 April 2025, EIGER Adventure mengundang perempuan dengan berbagai latar belakang, untuk belajar kelimuan dan praktek bertahan hidup di alam terbuka dalam agenda bertajuk EIGER Women […]

Polda Jabar Komitmen Untuk Tindaklanjut Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah
Jawa Barat
Polda Jabar Komitmen Untuk Tindaklanjut Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Jawa Barat tengah mendalami dugaan tindak pidana korupsi dalam penyaluran belanja hibah kepada lembaga keagamaan di Kabupaten Tasikmalaya yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2023. Dugaan ini mencuat berdasarkan hasil audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Jawa Barat yang telah melakukan pemeriksaan […]

Tantangan Penyerapan Beras Petani, Sebuah Ujian bagi Ketahanan Pangan Nasional
Jawa Barat
Tantangan Penyerapan Beras Petani, Sebuah Ujian bagi Ketahanan Pangan Nasional

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Pemerintah Indonesia telah menetapkan target ambisius untuk menyerap 3 juta ton beras hasil panen petani lokal melalui Perum BULOG sepanjang tahun 2025. Di atas kertas, ini merupakan langkah strategis yang patut diapresiasi dalam menjaga kedaulatan pangan dan menstabilkan harga di pasar domestik. Namun, implementasi di lapangan menunjukkan target ini tidak semudah […]

Terkait Sumedang
Langkah Konkret Mengembangkan Kawasan Jatinangor
Sumedang
Langkah Konkret Mengembangkan Kawasan Jatinangor

RADARBANDUNG.ID, SUMEDANG – Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat (Pemda Jabar) tengah berkolaborasi dengan Institut Teknologi Bandung (ITB) untuk langkah konkret mengembangkan kawasan Jatinangor sebagai City of Digital Knowledge atau Kota Pengetahuan Digital. Sekretaris Daerah (Sekda) Jawa Barat, Herman Suryatman mengungkapkan inisiatif langkah konkret Pemda Jabar memimpin transformasi digital di Indonesia, fokus pada peningkatan pelayanan publik […]

Presiden Prabowo Subianto Resmikan Proyek Strategis Ketenagalistrikan Terbesar di Dunia
Sumedang
Presiden Prabowo Subianto Resmikan Proyek Strategis Ketenagalistrikan Terbesar di Dunia

RADARBANDUNG.ID, SUMEDANG – Presiden Republik Indonesia (RI), Prabowo Subianto, meresmikan 37 proyek ketenagalistrikan mulai dari pembangkit, jaringan transmisi sampai dengan gardu induk yang tersebar di 18 provinsi se-Indonesia. Seremoni peresmian proyek strategis ketenagalistrikan terbesar ini dilakukan Presiden Prabowo di Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede, Sumedang, Jawa Barat pada Senin (20/1/2025). Dari 26 pembangkit listrik […]

Indonesia akan Terus Maju Menuju Negara yang Kuat Modern Berdaulat Energi
Sumedang
Indonesia akan Terus Maju Menuju Negara yang Kuat Modern Berdaulat Energi

RADARBANDUNG.ID, SUMEDANG – Penjabat Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin, mendampingi Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dalam peresmian Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede di Kabupaten Sumedang. PLTA ini menjadi bagian dari 26 proyek pembangkit listrik yang diresmikan serentak di 18 provinsi di Indonesia. Presiden Prabowo menyebut peresmian ini sebagai salah satu tonggak penting dalam transformasi […]

Pelayanan Cepat Persetujuan Bangunan Gedung bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah
Sumedang
Pelayanan Cepat Persetujuan Bangunan Gedung bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah

RADARBANDUNG.ID, SUMEDANG – Pemerintah kini semakin memprioritaskan masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) dalam mendapatkan hunian layak. Melalui program Pelayanan Cepat Persetujuan Bangunan Gedung (PBG), MBR di Jawa Barat dapat menikmati kemudahan dalam proses perizinan bangunan. Program ini resmi diluncurkan di Mal Pelayanan Publik Kabupaten Sumedang, Rabu, (15/1/2025), hasil kolaborasi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Kementerian Perumahan […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.