News

Simak Prediksi Susunan Pemain dan Head to Head Australia vs Timnas Indonesia

Radar Bandung - 19/03/2025, 22:18 WIB
Azam Munawar
Azam Munawar
Tim Redaksi
Simak Prediksi Susunan Pemain dan Head to Head Australia vs Timnas Indonesia
Salah seorang penggawa Timnas Indonesia, Ole Romeny. Foto : Dok. PSSi

RADARBANDUNG.ID, SYDNEY – Debut Patrick Kluivert di Timnas Indonesia sudah di depan mata.

Bakal seperti apa racikan strategi pertama meneer Belanda itu?

Kluivert ditunjuk menjadi pelatih Indonesia pada Januari 2025.

Eks pemain Barcelona dan AC Milan itu menggantikan Shin Tae-yong.

Kluivert membawa rombongan ke staf pelatih Timnas Indonesia.

Alex Pastoor dan Danny Landzaat yang menjadi asisten untuk eks pelatih Timnas Curacao itu.

Laga Live Australia lawan Timnas Indonesia akan disiarkan langsung RCTI, Kick off pukul 16.10 WIB di Stadion Allianz Stadion, Sidney.

Prediksi Susunan Pemain

Australia (4-3-3)

Mathew Ryan (PG); Lewis Miller, Cameron Burgess, Miloš Degenek, Aziz Behich; Jackson Irvine, Aiden O’Neill, Anthony Caceres; Martin Boyle, Craig Goodwin, Kusini Yengi dengan Pelatih: Tony Popovic

Indonesia (4-3-3)

Maarten Paes (PG); Kevin Diks, Mees Hilgers, Jay Idzes, Calvin Verdonk; Ivar Jenner, Thom Haye, Marselino Ferdinan; Eliano Reijnders, Ole Romeny; Rafael Struick dengan Pelatih: Patrick Kluivert.

Head to Head

5 Pertemuan Terakhir Australia vs Indonesia

10-09-2024: Indonesia vs Australia 0-0 World Cup qualification (AFC)

28-01-2024: Australia vs Indonesia 4-0 AFC Asian Cup

03-03-2010: Australia vs Indonesia 1-0 AFC Asian Cup

28-01-2009: Indonesia vs Australia 0-0 AFC Asian Cup

29-03-2005: Australia vs Indonesia 3-0 Pertandingan persahabatan

5 Pertandingan Terakhir Australia

20-11-2024: Bahrain vs Australia 2-2 World Cup qualification (AFC)

14-11-2024: Australia vs Saudi Arabia 0-0 World Cup qualification (AFC)

15-10-2024: Jepang vs Australia 1-1 World Cup qualification (AFC)

10-10-2024: Australia vs China 3-1 World Cup qualification (AFC)

10-09-2024: Indonesia vs Australia 0-0 World Cup qualification (AFC)

 

5 Pertandingan Terakhir Indonesia

21-12-2024: Indonesia vs Filipina 0-1 ASEAN Championship

15-12-2024: Vietnam vs Indonesia 1-0 ASEAN Championship

12-12-2024: Indonesia vs Laos 3-3 ASEAN Championship

09-12-2024: Myanmar vs Indonesia 0-1 ASEAN Championship

19-11-2024: Indonesia vs Saudi Arabia World Cup qualification (AFC)

Live Update


Terkait Sepak Bola
Preview Persib vs PSS Sleman: Bojan Hodak Ingin Dominasi Sejak Menit Pertama
Sepak Bola
Preview Persib vs PSS Sleman: Bojan Hodak Ingin Dominasi Sejak Menit Pertama

RADARBANDUNG.id – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, menegaskan bahwa timnya tidak akan menganggap remeh lawan dalam laga kontra PSS Sleman. Meskipun lawan datang ke Bandung dengan kondisi pincang, Hodak tetap meminta anak asuhnya tampil fokus dan mendominasi sejak menit awal. “Besok akan menjadi pertandingan penting dan sulit. Ketika bermain melawan tim dari papan bawah, banyak […]

Tanpa Skuad Lengkap, Persib Tetap Konsisten, Ini Kata Tyronne del Pino
Sepak Bola
Tanpa Skuad Lengkap, Persib Tetap Konsisten, Ini Kata Tyronne del Pino

  RADARBANDUNG.id Gelandang Persib Bandung, Tyronne del Pino, menegaskan bahwa timnya tidak merasakan tekanan meskipun kini berada di papan atas klasemen Liga 1 2024/2025. Menurutnya, Persib sudah menunjukkan konsistensi sejak awal musim, bahkan saat tidak diperkuat oleh skuad terbaiknya. “Tidak ada tekanan. Kami adalah tim yang konsisten sejauh ini. Kami sudah menunjukkan bahwa kami bisa […]

Tyronne del Pino: Semua Tim Ingin Kalahkan Persib, Tapi Kami Siap Juara
Sepak Bola
Tyronne del Pino: Semua Tim Ingin Kalahkan Persib, Tapi Kami Siap Juara

RADARBANDUNG.id – Gelandang Persib Bandung, Tyronne del Pino, menilai bahwa lima laga sisa Liga 1 musim ini akan menjadi tantangan terberat bagi timnya. Ia menyebut semua lawan akan tampil habis-habisan saat menghadapi Persib, mengingat posisi Maung Bandung yang kini berada di papan atas klasemen. “Menurut saya, semuanya berat. Semua tim akan memberikan segalanya saat melawan […]

Bojan Hodak Waspadai Organisasi Permainan PSS Sleman di Bawah Peter Huistra
Sepak Bola
Bojan Hodak Waspadai Organisasi Permainan PSS Sleman di Bawah Peter Huistra

RADARBANDUNG.id – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, memberikan penilaian serius terhadap PSS Sleman yang akan menjadi lawan mereka dalam lanjutan Liga 1 Indonesia. Menurut pelatih asal Kroasia itu, PSS merupakan tim yang bermain secara terorganisir di bawah arahan Peter Huistra. “Mereka terorganisasi dengan baik, mereka mencoba bermain dengan cara yang bagus. Saya baru saja menonton […]

location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.