News

Penulis: AR Hidayat

1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88 Persen Wilayah Indonesia, BRI Hadirkan Layanan Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
Ekonomi Bisnis

1,2 Juta AgenBRILink Jangkau 88 Persen Wilayah Indonesia, BRI Hadirkan Layanan Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung inklusi keuangan dan penguatan ekonomi kerakyatan melalui keberadaan AgenBRILink. Hingga akhir Maret 2025 jumlah AgenBRILink telah mencapai 1,2 juta agen. Keberadaan program ini memberikan dampak yang nyata, mulai dari membuka akses layanan perbankan bagi masyarakat di daerah terpencil hingga meningkatkan […]

BPJS Ketenagakerjaan dan BGN Lindungi Pekerja MBG
Kota Bandung

BPJS Ketenagakerjaan dan BGN Lindungi Pekerja MBG

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Sebagai langkah nyata dalam mendukung Asta Cita Presiden Prabowo Subianto, BPJS Ketenagakerjaan dan Badan Gizi Nasional (BGN) sepakat untuk memberikan perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan kepada seluruh pekerja yang terlibat dalam ekosistem program Pemenuhan Gizi Nasional atau yang sering dikenal Makan Bergizi Gratis (MBG). Sinergi antara kedua Badan bentukan pemerintah tersebut secara resmi […]

Dorong Pendidikan Santri, Bank Mandiri Perkuat Fasilitas Ponpes Al-Inaaroh Al-Hikam di Cirebon
Ekonomi Bisnis

Dorong Pendidikan Santri, Bank Mandiri Perkuat Fasilitas Ponpes Al-Inaaroh Al-Hikam di Cirebon

RADARBANDUNG.id – Bank Mandiri terus berkomitmen untuk hadir di tengah masyarakat, termasuk dalam upaya mendukung pembangunan sosial berbasis keagamaan yang berkelanjutan. Hal ini diwujudkan Bank Mandiri melalui program Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) berupa pembangunan sarana dan prasarana di Yayasan Lembaga Pendidikan Islam (Pondok Pesantren) Al-Inaaroh Al-Hikam, Desa Buntet, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Adapun, acara […]

BPJS Ketenagakerjaan Hadir Berikan Layanan JHT dan JKP Bagi Pekerja PT Danbi Internasional
Kabupaten Bandung

BPJS Ketenagakerjaan Hadir Berikan Layanan JHT dan JKP Bagi Pekerja PT Danbi Internasional

RADARBANDUNG.id, SOREANG – BPJS Ketenagakerjaan menunjukkan komitmennya dalam melindungi para pekerja dengan memberikan pelayanan khusus bagi karyawan PT Danbi Internasional yang terdampak Pemutusan Hubungan Kerja (PHK). Pemberian layanan itu digelar di Aula Pengawas Ketenagakerjaan Garut, hadir meninjau langsung layanan tersebut Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan, Anggoro Eko Cahyo, Presiden KSPSI Andi Gani dan Wakil Bupati Garut, […]

Lebih Banyak

BPJS Ketenagakerjaan Salurkan Rp7,69 Triliun untuk Mencegah Kemiskinan di Jabar
Kota Bandung

BPJS Ketenagakerjaan Salurkan Rp7,69 Triliun untuk Mencegah Kemiskinan di Jabar

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Jawa Barat menggelar press gathering bersama insan media di Bandung Raya. Acara ini bertujuan mempererat hubungan antara BPJS Ketenagakerjaan dan media sebagai mitra strategis dalam menyebarluaskan informasi dan edukasi mengenai pentingnya jaminan sosial bagi tenaga kerja. Kepala BPJS Ketenagakerjaan Jawa Barat Kunto Wibowo yang menyampaikan apresiasinya kepada para jurnalis […]

PLN Perkuat Sistem Kelistrikan Bandung Raya Lewat Pembangunan GIS 150 kV Dayeuhkolot
Kota Bandung

PLN Perkuat Sistem Kelistrikan Bandung Raya Lewat Pembangunan GIS 150 kV Dayeuhkolot

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Sebagai upaya terus memperkuat keandalan pasokan listrik untuk pusat-pusat pertumbuhan ekonomi di Jawa Barat, PT PLN (Persero) berhasil memberikan pemberian tegangan (energize) pada Bay Bandung Selatan #1 dan Bay Cigereleng #1 beserta Incomer Gardu Induk Gas Insulated Switchgear (GIS) 150 kV Dayeuhkolot (New) yang berlokasi di Bandung. General Manager PT PLN (Persero) […]

Perempuan Tangguh PLN di Balik Proyek PLTA Upper Cisokan: Semangat Kartini dalam Keselamatan Kerja dan Kepemimpinan
Kota Bandung

Perempuan Tangguh PLN di Balik Proyek PLTA Upper Cisokan: Semangat Kartini dalam Keselamatan Kerja dan Kepemimpinan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Dalam semangat memperingati Hari Kartini, PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Jawa Bagian Tengah (PLN UIP JBT) menyoroti kiprah luar biasa para perempuan dalam sektor ketenagalistrikan, khususnya dalam proyek strategis nasional Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Upper Cisokan Pumped Storage berkapasitas 1040 Megawatt yang akan menjadi PLTA pumped storage pertama dan terbesar […]

Lomba Cerdas Cermat Dancow, Ratusan Pelajar Bersaing Adu Pengetahuan
Kota Bandung

Lomba Cerdas Cermat Dancow, Ratusan Pelajar Bersaing Adu Pengetahuan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Ajang edukatif bertajuk Dancow Indonesia Cerdas digelar pertama kali di GOR Arcamanik, Kota Bandung, Minggu (20/4/2025). Kegiatan ini diikuti oleh sejumlah sekolah dengan mengirimkan perwakilan untuk terlibat kompetisi interaktif yang tidak hanya menguji kemampuan akademik siswa (cerdas cermat), tetapi juga aspek non-akademis seperti kreativitas, problem solving, dan kerja sama tim. “Dancow Indonesia Cerdas merupakan acara […]

Milad Ke-23 PKS: Bersama-sama Sukseskan Program Pembangunan Kota Bandung
Politik

Milad Ke-23 PKS: Bersama-sama Sukseskan Program Pembangunan Kota Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Milad ke-23 PKS, Wali Kota bandung M.Farhan ajak kader DPD PKS Kota Bandung untuk sukseskan program Pemkot Bandung. “Alhamdulillah saya diundang dan mendapatkan kehormatan untuk memberikan sedikit pesan kepada seluruh kader PKS di Kota Bandung yang solid dan militan yang pada hari ini memulai rangkaian untuk menuju ke peringatan milad ke-23 dari […]

Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Farhan Bangga Karya Anak Muda Bandung
Kota Bandung

Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Farhan Bangga Karya Anak Muda Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kota Bandung kembali menegaskan posisinya sebagai episentrum kreativitas dan solidaritas global melalui peluncuran resmi logo Asia Afrika Youth Forum (AAYF) 2025. Acara ini digelar di Gaya Brasserie, Jalan LL. RE. Martadinata dan dihadiri langsung oleh Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan, bersama para kreator logo serta perwakilan komunitas kreatif dan kebudayaan. Logo AAYF […]

Bahas Isu dan Tantangan Soal Dunia Usaha, Apindo Jabar Temui Gubernur Dedi Mulyadi
Jawa Barat

Bahas Isu dan Tantangan Soal Dunia Usaha, Apindo Jabar Temui Gubernur Dedi Mulyadi

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) menyampaikan sejumlah isu strategis ihwal dunia usaha kepada Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi. Salah satunya mengapresiasi langkah strategis dalam menjaga iklim usaha yang kondusif, khususnya terkait aspek keamanan berusaha. “Awal menjabat Gubernur (Dedi Mulyadi) langsung menandatangani komitmen bersama Forkopimda Jabar terkait pemberantasan aksi premanisme, yang kemudian ditindaklanjuti dengan […]

Pegadaian Jabar Fasilitasi Masyarakat untuk Berinvestasi Lewat Bazar Emas
Kota Bandung

Pegadaian Jabar Fasilitasi Masyarakat untuk Berinvestasi Lewat Bazar Emas

RADARBANDUNG.id, BANDUNG — Pegadaian Kantor Wilayah Jawa Barat menggelar Gebyar Emas Pegadaian yang berlangsung dari 15 hingga 30 April 2025 di Pelataran Kantor Pegadaian Kanwil Jabar yang beralamat di Jalan Pungkur, Kota Bandung. Pemimpin Wilayah Pegadaian Jawa Barat, Dede Kurniawan menyampaikan, saat ini animo masyarakat sangat tinggi untuk berinvestasi emas. Hal ini terbukti begitu ramainya […]

Wamensos Agus Jabo: Kampus dan Mahasiswa Harus Ikut Berperan Tuntaskan Kemiskinan
Kota Bandung

Wamensos Agus Jabo: Kampus dan Mahasiswa Harus Ikut Berperan Tuntaskan Kemiskinan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Perguruan tinggi diminta bersinergi dalam upaya pengentasan kemiskinan, melalui peningkatan kualitas pendidikan dan pengaplikasian ilmu pengetahuan yang relevan di masyarakat. Sinergi ini dapat melibatkan berbagai pihak untuk menciptakan solusi yang berkelanjutan. Hal itudiungkapkan Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Republik Indonesia, Agus Jabo Priyono usai menjadi keynote speaker pada Kuliah Umum di Aula Anwar […]

Emas Solusi Investasi Saat Ini, Transaksi Logam Mulia di BSI Bebas Antri
Ekonomi Bisnis

Emas Solusi Investasi Saat Ini, Transaksi Logam Mulia di BSI Bebas Antri

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PT. Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) menilai emas sebagai solusi instrumen investasi saat ini, karena merupakan aset safe haven terlebih di tengah kondisi ketidakpastian ekonomi global. Bertransaksi logam mulia melalui layanan perbankan syariah dari BSI pun dipastikan bebas antrian. Hal tersebut diungkapkan Plt. Direktur Utama BSI Bob T. Ananta saat halal bi […]

BPJS Ketenagakerjaan Hadir dalam Kegiatan Perdana Abdi Nagri Nganjang Ka Warga Pemprov Jabar
Kota Bandung

BPJS Ketenagakerjaan Hadir dalam Kegiatan Perdana Abdi Nagri Nganjang Ka Warga Pemprov Jabar

RADARBABDUNG.id, BANDUNG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat secara resmi memulai kegiatan “Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”, sebuah program layanan jemput bola kepada masyarakat yang bertujuan memperkuat kehadiran pemerintah di tengah-tengah warga. Kegiatan perdana ini dilaksanakan pada Sabtu, 12 April 2025, bertempat di Bale Pakuan, Kota Bandung. BPJS Ketenagakerjaan turut serta dan mendukung dalam kegiatan ini […]

Hanya Digelar 14-15 April, ITB Career Days 2025 Tawarkan Lowongan Pekerjaan dari 30 Perusahaan Ternama
Kota Bandung

Hanya Digelar 14-15 April, ITB Career Days 2025 Tawarkan Lowongan Pekerjaan dari 30 Perusahaan Ternama

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – ITB Career Center, di bawah Direktorat Kemahasiswaan Institut Teknologi Bandung kembali menggelar ITB Integrated Career Days 2025 atau Titian Karier Terpadu ITB 2025. 30 perusahaan mulai dari industri perbankan, otomotif hingga pertambangan ikut dalam kegiatan yang digelar pada 14 dan 15 April 2025, di Aula Timur & Campus Center Timur, ITB Ganesha. […]

BPJamsostek Ingatkan Peserta Hindari Calo saat Ajukan Klaim
Kota Bandung

BPJamsostek Ingatkan Peserta Hindari Calo saat Ajukan Klaim

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – BPJS Ketenagakerjaan Bandung Bojongsoang mengingatkan peserta atau ahli waris agar menghindari calo saat pengajuan klaim jaminan sosial ketenagakerjaan. Meskipun panjangnya antrian onsite yang ada di kantor. Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Bandung Bojongsoang, Rizal Dariakusumah mengatakan, mengingat banyaknya kepesertaan hingga ke desa-desa pihaknya tetap menjamin kemudahan pengajuan klaim. Belakangan ini, kata dia, pihaknya […]

BPJS Ketenagakerjaan Bandung Bojongsoang Beri Perlindungan untuk Mitra Shopee
Kabupaten Bandung

BPJS Ketenagakerjaan Bandung Bojongsoang Beri Perlindungan untuk Mitra Shopee

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – BPJS Ketenagakerjaan Cabang Bandung Bojongsoang memberikan perlindungan kepada perusahaan e-commerce, Shopee Indonesia. Hal sebagai upaya dalam memperluas jangkauan dan memberikan kemudahan akses terhadap perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan bagi seluruh mitra dan pengguna Shopee. Selasa (1/04/2025) Sebelumnya BPJS Ketenagakerjaan secara terpusat telah menjalin kesepakatan bersama dengan Shopee Indonesia, karena BPJS Ketenagakerjaan terfokus pada […]

Bangunan Baru Gedung Rehabilitasi Narkotika: Langkah Serius Berantas Penyalahgunaan Narkotika di Bandung
Kota Bandung

Bangunan Baru Gedung Rehabilitasi Narkotika: Langkah Serius Berantas Penyalahgunaan Narkotika di Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Punya Gedung Layanan Rehabilitasi Narkotika baru, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Bandung menerima warga yang ingin melapor jika ada yang mengkonsumsi narkoba, dengan jaminan tidak akan ada tindakan hukum. “Sudah ada aturan dari pemerintah pusat, bahwa BNN tidak punya kewenangan untuk menghukum pengguna narkoba. Jadi jika ada yang melapor ke BNN dan […]

Silaturahmi Idul Fitri 1446 Paguyuban Pasundan Dihadiri Tokoh Penting: Perkuat Jati Diri Orang Sunda
Kota Bandung

Silaturahmi Idul Fitri 1446 Paguyuban Pasundan Dihadiri Tokoh Penting: Perkuat Jati Diri Orang Sunda

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Gelar Silaturahmi Ba’da Idul Fitri 1446 H, acara Paguyuban Pasundan dibanjiri tokoh Sunda. Beberapa tokoh yang Nampak hadir adalah sejumlah kepala daerah di Jabar Seperti Gubernur Jabar Dedi Mulyadi, Wali Kota Bandung M.Farhan, Bupati Bandung Barat Jeje Ritchie Ismail, kejaksaan agung dan kejaksaan tinggi Jawa Barat, para pemimpin BUMN dan BUMD, seluruh […]

Momentum Idul Fitri 1446 H, Rektor Unisba: Semangat Kolaborasi Kunci Hadapi Tantangan Masa Depan
Kota Bandung

Momentum Idul Fitri 1446 H, Rektor Unisba: Semangat Kolaborasi Kunci Hadapi Tantangan Masa Depan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Universitas Islam Bandung (Unisba) gelar Silaturahmi Idul Fitri 1446 H dengan tema ‘Silaturahmi Sivitas Akademika Unisba’ di Aula Kampus Unisba, Kota Bandung, Senin, (7/4/2025). Kegiatan tersebut diikuti civitas akademika Unisba sebagai tanda kembali dimulainya aktivitas. Rektor Unisba, Prof. Dr. Edi Setiadi mendorong, agar Idul Fitri dijadikan momentum untuk mengevaluasi diri, dari apa […]

Ramadan FPEB UPI 2025, Momentum Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan
Kota Bandung

Ramadan FPEB UPI 2025, Momentum Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (FPEB) Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menggelar berbagai kegiatan dalam rangka mengisi selama kegiatan di Bulan Suci Ramadan 1446 H. Dekan FPEB UPI Prof. Dr. Ratih Hurriyati, M.P menjelaskan, Ramadan 1446 H yang penuh keberkahan ini merupakan momentum untuk memperdalam agama serta mempererat silaturahmi. Menurutnya, berbagai rangkaian kegiatan […]

Hasil Pengamatan Hilal 1 Syawal 1446 H tak Terlihat di Observatorium Albiruni Unisba
Kota Bandung

Hasil Pengamatan Hilal 1 Syawal 1446 H tak Terlihat di Observatorium Albiruni Unisba

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Observatorium Albiruni Fakultas Syariah Universitas Islam Bandung (Unisba) mengumumkan bahwa hilal awal bulan Syawal 1446 H tidak terlihat pada Sabtu, 29 Maret 2025. Hal ini disebabkan oleh posisi bulan yang lebih dahulu terbenam dibandingkan matahari, sehingga belum memungkinkan terlihatnya hilal pada sore hari tersebut. “Hilal belum terlihat. Ketinggian dibawah ufuk saat matahari […]

Wisuda Akbar Hafiz Indonesia 2025: Generasi Qur’ani Menginspirasi Melalui Ketekunan dan Keberanian
Kota Bandung

Wisuda Akbar Hafiz Indonesia 2025: Generasi Qur’ani Menginspirasi Melalui Ketekunan dan Keberanian

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Wisuda Akbar Hafiz Indonesia menjadi momentum istimewa bagi para penghafal Al-Qur’an di program Hafiz Indonesia yang tayang di RCTI. Ajang apresiasi peserta dan wisudawan yg telah melewati berbagai ujian dan tantangan selama hampir 30 episode. Kriteria penilaiannya meliputi afshah (terfasih bacaannya), ajwad (terbaik tajwidnya), aqwa (terkuat hafalannya), ahfadz (terbanyak jumlah hafalannya), ajmal […]

XL Axiata Gelar Mudik Bareng Ratusan Pengecer dan Karyawan Pulang Kampung Gratis
Kota Bandung

XL Axiata Gelar Mudik Bareng Ratusan Pengecer dan Karyawan Pulang Kampung Gratis

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) kembali menggelar program Mudik Bareng Gratis bagi para mitra pengecer atau retailer produk layanan XL Axiata dari wilayah Jabodetabek dan karyawan. Sedikitnya 600 peserta mengikuti program ini, dengan tujuan ke sejumlah kota di Jawa Barat, Jawa Tengah, DI Yogyakarta, dan Jawa Timur. XL Axiata telah menyiapkan […]

Cegah Kemiskinan, BPJS Ketenagakerjaan Jabar Sudah Salurkan Dana Kalim Rp7,69 Triliun
Jawa Barat

Cegah Kemiskinan, BPJS Ketenagakerjaan Jabar Sudah Salurkan Dana Kalim Rp7,69 Triliun

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Jabar, Kunto Wibowo mengungkapkan selama periode Januari – Desember 2024, BPJS Ketenagakerjaan Wilayah Jabar telah menyalurkan dana klaim sebesar Rp7,69 triliun dari 493.258 tenaga kerja. Klaim Rp7,69 triliun tersebut meliputi Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) Rp694 milyar. Jaminan Kematian (JKM) Rp597 milyar. Jaminan Hari Tua (JHT) Rp5,99 triliun. […]

Opening Store di Bandung, Kanky Sportstyle Kolaborasi dengan Against Lab: Perluas Jangkauan Streetwear dan Sneakers
Lifestyle

Opening Store di Bandung, Kanky Sportstyle Kolaborasi dengan Against Lab: Perluas Jangkauan Streetwear dan Sneakers

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kanky Sportstyle mengumumkan grand opening store pertama di Jalan Trunojoyo, Kota Bandung. Pembukaan ini menandai ekspansi Kanky Sportstyle dalam menghadirkan pengalaman berbelanja produk fashion sportstyle yang lebih dekat dengan para penggemarnya di Indonesia. Dalam momen ini juga, Kanky Sportstyle menghadirkan exclusive release hasil kolaborasi spesial dengan Against Lab. Sebelumnya, sepatu kolaborasi antara […]

Ratusan Pemudik Tujuan Jawa Timur Hingga Palembang Ikut Program Mudik Gratis Bersama PT Pegadaian Bandung
Kota Bandung

Ratusan Pemudik Tujuan Jawa Timur Hingga Palembang Ikut Program Mudik Gratis Bersama PT Pegadaian Bandung

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Sebanyak 475 orang ikut program mudik bersama PT Pegadaian Kantor Wilayah X Bandung. Para pemudik diberangkatkan dari kantor Pegadaian Wilayah X Bandung, Jalan Pungkur, Kota Bandung, Kamis (27/3/2025). Program mudik gratis bersama PT Pegadaian ini menyiapkan enam bus dengan tujuan Yogyakarta, Surabaya dan Palembang. Program ini disambut antusias pemudik yang ingin pulang […]

Jelang Idul Fitri, PLN Gandeng Kodam III/Siliwangi: Perkuat Sinergi Bangun Sistem Kelistrikan Andal di Jabar
Ekonomi Bisnis

Jelang Idul Fitri, PLN Gandeng Kodam III/Siliwangi: Perkuat Sinergi Bangun Sistem Kelistrikan Andal di Jabar

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PT PLN (Persero) terus memperkuat sinergi dan koordinasi dengan berbagai pihak untuk memastikan keamanan dan kelancaran operasional infrastruktur kelistrikan. Kali ini, unit PLN se-Jawa Barat mengunjungi Markas Komando Daerah Militer III/Siliwangi (Kodam III/Siliwangi). Kunjungan yang dihadiri langsung oleh Panglima Kodam (Pangdam) III/Siliwangi, Mayor Jenderal TNI Dadang Arif Abdurahman, membahas tentang peningkatan kolaborasi […]

RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.