
Dorong Swasembada Pangan, Kab Bandung Manfaatkan 180 Hektare Lahan di Arjasari
Pemkab Bandung mengembangkan lahan seluas 180 hektare di Desa Arjasari, Kecamatan Arjasari.
Dari luas tersebut, 75 hektare telah ditanami jagung pakan dan padi gogo.
Rencana reaktivasi jalur kereta api Bandung–Ciwidey yang digagas Pemerintah Provinsi Jawa Barat mendapat dukungan dari Bupati Bandung, Dadang Supriatna.
KA Railink menegaskan komitmennya dalam mendukung pelestarian lingkungan melalui berbagai inovasi berkelanjutan di sektor transportasi publik.
Direktorat Jenderal Pajak (DJP) menyampaikan perkembangan terkini terkait implementasi Coretax DJP sampai 20 April 2025.
KAI Properti menggelar pelatihan intensif bagi para Petugas Jaga Lintasan (PJL) sebagai bagian dari komitmen perusahaan untuk meningkatkan keselamatan di perlintasan kereta api sebidang.
Program Akses Hemat yang digulirkan manajemen Grab menuai penolakan dari komunitas mitra pengemudi Grab di Bandung’
Total sebanyak 2.564 orang calon haji asal Kabupaten Bandung dijadwalkan berangkat ke Tanah Suci mulai 2 Mei 2025 mendatang.
Polsek Baleendah berhasil mengungkap aksi brutal 2 preman yang mengeroyok pemuda di Kampung Caringin, RW 02, Kelurahan Wargamekar, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung. 1 Ditangkap 1 lagi masih buron.
DPC Peradi Kota Bandung meluncurkan fasilitas virtual office yang bisa digunakan untuk membantu para advokat muda maupun senior namun belum memiliki kantro pribadi.
Walikota Bandung Muhammad Farhan resmi melepas tim ekspedisi Wanadri 2025 yang diikuti sebanyak 50 orang.
KAI Properti resmi memulai pembangunan proyek terbaru yang ditandai dengan seremoni groundbreaking pada Selasa (15/4/2025) di Jl. H. Moh. Yamin No. 37 dan 39, Medan.
RADARBANDUNG.ID, PANGALENGAN – Warga Kampung Babakan Sukasari, Desa Margamulya, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, kini hidup dalam bayang-bayang ancaman longsor susulan setelah bencana tanah longsor menutup total Jalan Raya Pangalengan pada Senin (14/4/2025) dini hari. Meski tidak ada korban jiwa dalam kejadian awal, kekhawatiran terus menghantui warga. Sebanyak 11 rumah diketahui berada tepat di bawah tebing […]
Warga Kampung Simpen, Desa Tenjolaya, Kec Cicalengka, Kab Bandung mendesak Pemerintah Daerah dan Pemprov Jabar untuk turun tangan menyelesaikan konflik lahan di daerahnya.
PT Chitose Internasional Tbk (CINT) membidik target pendapatan bersih dan profitabilitas yang meningkat di tahun 2025
Lebih dari 334.000 orang mengalami peningkatan kesejahteraan sepanjang 2024 berkat imbas dari inisiatif CSR IHG.
Puncak peringatan Haul pendiri Al Masoem Grup diisi dengan kegiatan tabligh akbar serta penyerahan wakaf Taman Makam Al Masoem (TMA) .
Memasuki masa pancaroba pada April 2025, warga Kabupaten Bandung diminta meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi potensi cuaca ekstrem.
Bupati Bandung, Dadang Supriatna menyatakan, penetapan Gedung PIM sebagai lokasi layanan pembayaran pajak untuk solusi antrean pembayar pajak kendaraan di Samsat Soreang yang mengular.
Rapat Dewan Komisari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kinerja sektyor jasa keuangan masih resilien dan stabil meski di tengah meningkatnya risiko ketidakpastian
Sampai 11 April 2025 pukul 23.59 total SPT Tahunan Pajak Penghasilan (PPh) tahun pajak 2024 yang sudah disampaikan adalah sebanyak 13.008.448 SPT atau tumbuh 3,26%
Al Masoem Group menggelar serangkaian kegiatan pada acara Haul dengan tujuan mengenang jasa pendiri dan berbagi kebaikan kepada masyarakat kurang mampu.
Gempa bumi dengan magnitudo 2,6 mengguncang wilayah Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada Jumat (11/4/2025) pukul 14.15 WIB.
Lonjakan luar biasa jumlah wajib pajak yang memanfaatkan program pemutihan dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat membuat petugas Samsat Soreang kewalahan dalam memberikan layanan.
Petugas PJL Tugirin rela tak mudik demi keselamatan penumpang, dirinya setia mengamankan perjalanan kereta api selama musim mudik Lebaran 2025.
Pendapatan pajak kendaraan di Samsat Soreang, Kab Bandung melonjak tajam selama program pemutihan pajak kendaraan bermotor yang digulirkan Pemprov Jabar mencapai Rp 1 miliar per hari
ASN di Kabupaten Bandung diminta menyisihkan sebagian penghasilannya untuk membantu para ibu lanjut usia (lansia) melalui Program “Jabar Nyaah Ka Indung”.
Penyanyi legendaris tanah air Titiek Puspa meninggal dunia di usia 87 tahun setelah menjalani perawatan di RS Medistra Jakarta.
Pembentukan Koperasi Merah Putih (KPM) di setiap desa dan kelurahan menjadi langkah strategis dalam mendukung pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis.
Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Bandung menyatakan dukungan penuhnya terhadap kebijakan Gubernur Jawa Barat, Kang Dedi Mulyadi, yang melarang siswa membawa sepeda motor ke sekolah.
Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kabupaten Bandung menilai sektor pariwisata masih menghadapi tantangan besar, terutama dalam menarik wisatawan mancanegara .