
782 CPNS Lulus Seleksi, Ema Minta Mereka Bisa Beradaptasi
RADARBANDUNG.ID, BANDUNG-Sekretaris Daerah Kota Bandung, Ema Sumarna meminta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang lolos seleksi di Pemerintah Kota Bandung segera beradaptasi dengan lingkup kerja baru. Tak hanya itu, Ema juga meminta CPNS bersikap disiplin. “Yang biasanya santai dan tidak terikat dengan waktu, sekarang harus terbiasa dengan segala sesuatunya mengikuti regulasi,” tegas Ema saat memberikan […]