
Sikapi Isu Liar yang Beredar, Tim Kuasa Hukum Ridwan Kamil Tempuh Jalur Hukum
RADARBANDUNG.id – Tim kuasa hukum Ridwan Kamil menyampaikan klarifikasi resmi terkait tuduhan dan somasi yang dilayangkan oleh Lisa Mariana melalui konferensi pers yang digelar hari ini. Dalam pernyataannya, kuasa hukum menegaskan bahwa seluruh klaim yang dilontarkan pihak Lisa Mariana adalah tidak benar, tidak berdasar, dan sangat merugikan kehormatan serta integritas pribadi klien mereka. “Klien kami, […]