
BREAKINGNEWS! Kevin Ray Mendoza Pamit dari Persib Bandung
RADARBANDUNG.id- Kiper Persib Bandung, Kevin Ray Mendoza secara resmi pamit dari tim Maung Bandung pada Jumat (23/5/2025) malam. Hal tersebut terungkap dari unggahan instagram milik Kevin Ray Mendoza yang mengisyaratkan ucapan perpisahan. Dalam unggahan tersebut, Kevin Ray Mendoza menyatakan bahwa sesi latihan yang dijalani merupakan kegiatannya terakhir kali. “Hari ini adalah sesi latihan terakhir saya […]