
Gagal Jaga Berat Badan, Pemain Persib Bandung Siap-Siap Dapat ‘Surat Cinta’ dari Bojan Hodak
RADARBANDUNG.id – Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak, memberikan pesan khusus kepada para pemainnya menjelang masa libur kompetisi. Bojan Hodak meminta para pemain Persib Bandung untuk memanfaatkan waktu istirahat dengan baik, namun tetap menjaga kondisi fisik khususnya berat badan. “Saya sudah katakan kepada mereka (pemain Persib Bandung) untuk beristirahat dengan baik. Jangan terlalu banyak memikirkan tentang […]