News

Topik pssi

PSSI Resmi Luncurkan Logo Khusus untuk Rayakan HUT ke-95
Olahraga

PSSI Resmi Luncurkan Logo Khusus untuk Rayakan HUT ke-95

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Menginjak usia ke-95 tahun pada 19 April 2025, Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) memperkenalkan logo khusus sebagai simbol perayaan perjalanan panjang dan semangat baru sepak bola nasional. Dilansir dari web resmi PSSI, desain logo khusus  HUT PSSI ini mengusung pendekatan modern dan minimalis, dengan penggabungan angka 9 dan 5 dalam bentuk lengkungan […]

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok : Sanksi Komdis PSSI untuk Beckham Putra Nugraha, Keputusan yang Lucu
Persib Bandung

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok : Sanksi Komdis PSSI untuk Beckham Putra Nugraha, Keputusan yang Lucu

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG   – Persib Bandung memberikan sikap resmi kepada Komite Disiplin (Komdis) PSSI yang menjatuhkan sanksi berat kepada pemainnya Beckham Putra. Melalui surat bernomor 128/L1/SK/KD-PSSI/I1/202, gelandang Persib Bandung, Beckham Putra dianggap melanggar Kode Disiplin PSSI Tahun 2023, karena melakukan selebrasi “ice cold’ memancing reaksi penonton. Selebrasi tersebut dilakukan pada laga big match sarat gengsi […]

Sanksi Aneh Menimpa Beckham Putra, Persib Bandung Langsung Banding Selebrasi ‘Tiris’
Persib Bandung

Sanksi Aneh Menimpa Beckham Putra, Persib Bandung Langsung Banding Selebrasi ‘Tiris’

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Kontroversi selebrasi ‘tiris’ yang dilakukan pemain Persib Bandung, Beckham Putra berbuntut panjang. Akibat selebrasi ‘tiris’ itu, Komite Disiplin (Komdis) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) menjatuhkan hukuman larangan bermain sebanyak tiga pertandingan kepada pemain Persib Bandung Beckham Putra. Keputusan ini juga yang membuat nama Beckham Putra Nugraha hilang dari daftar pemain […]

Tegas! AFC  Jatuhkan Denda Rp20 Juta kepada PSSI, Gara-gara Telat Kabari Laga Uji Coba Persiraja Banda Aceh vs Penang FA
Sepak Bola

Tegas! AFC Jatuhkan Denda Rp20 Juta kepada PSSI, Gara-gara Telat Kabari Laga Uji Coba Persiraja Banda Aceh vs Penang FA

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Kabar mengejutkan datang dari PSSI dengan munculnya keputusan tegas dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC). PSSI alias Federasi Sepak Bola Indonesia tersebut dijatuhi denda oleh AFC gara-gara administrasi perizinan laga uji coba. Dalam keterangannya seperti dikutip dari jawapos.com, AFC memperkarakan laga uji coba internasional antara Persiraja Banda Aceh menghadapi klub asal Malaysia […]

Lebih Banyak

Ini Alasan PSSI Mendepak STY dari Kursi Pelatih Timnas
Olahraga

Ini Alasan PSSI Mendepak STY dari Kursi Pelatih Timnas

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA-Perjalanan Shin Tae Yong bersama Timnas Indonesia harus terhenti menyusul keputusan PSSI untuk mendepak pelatih asal Korea ini dari kursi pelatih kepala Timnas Indonesia. Ada beberapa alasan yang melatarbelakangi pemecatan STY. Kabar pemecatan Shin Tae Yong tersiar langsung ke publik dari pernyataan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Erick Thohir mengumumkan Shin Tae Yong resmi […]

PSSI Pecat STY sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Nama Patrick Kluivert Mencuat sebagai Kandidat Kuat Pengganti
Sepak Bola

PSSI Pecat STY sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Nama Patrick Kluivert Mencuat sebagai Kandidat Kuat Pengganti

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) mengumumkan pengakhiran kontrak Shin Tae-yong sebagai Kepala Pelatih Tim Nasional Indonesia. Keputusan ini dibuat berdasarkan pertimbangan yang panjang dan matang serta evaluasi yang dilakukan oleh Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia dan Badan Tim Nasional secara menyeluruh terhadap performa Tim dan tujuan jangka panjang yang ingin dicapai oleh Tim […]

Tidak Tumbang Dihantam Politisasi Kanjuruhan
Olahraga

Tidak Tumbang Dihantam Politisasi Kanjuruhan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Ditengah prestasi gemilang Mochamad Iriawan sebagai Ketua PSSI yang berhasil survive di masa pandemi Covid 19, persepak bolaan Indonesia diguncang musibah Kanjuruhan. Sederet kejanggalan terjadi dalam tragedi Kanjuruhan, stadion yang sesuai SOP dan sering digunakan untuk pertandingan sepak bola di Kota Malang kali pertama menelan korban dan terjadi kesalahan tekhnis dengan kompleksitas […]

Kemenangan Timnas U 22 di Ajang SEA Games Tak Lepas dari Peran Besar Mochamad Iriawan
Olahraga

Kemenangan Timnas U 22 di Ajang SEA Games Tak Lepas dari Peran Besar Mochamad Iriawan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Bangsa ini larut dalam uforia kemenangan timnas U 22  pada ajang SEA Games 2023 tahun ini. Tidak ada kemenangan yang diraih dengan instan, semua adalah buah dari komitmen dan proses yang berkesinambungan dalam rentan waktu yang panjang bukan keberuntungan yang tiba-tiba. “Jelas prestasi gemilang Timnas U 22 hari ini tidak terlepas dari […]

Pemain Liga Ikut Tarkam dan Ngojek, Ketum PSSI: Mereka Butuh Makan
Olahraga

Pemain Liga Ikut Tarkam dan Ngojek, Ketum PSSI: Mereka Butuh Makan

RADARBANDUNG.id – KETUA Umum PSSI Mochamad Iriawan menegaskan, pihaknya tidak bisa melarang para pemain Liga 1 dan Liga 2 Indonesia mengikuti turnamen antarkampung (tarkam) di tengah vakumnya kompetisi. “Kami hanya dapat mengimbau. Mereka, kan, memang butuh pekerjaan, butuh makan,” ujar Iriawan di Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta. Menurut Iriawan, satu-satunya yang bisa menghindarkan pemain dari […]

Liga 1 | Suporter Datang ke Stadion, Tim Dianggap Kalah
Olahraga

Liga 1 | Suporter Datang ke Stadion, Tim Dianggap Kalah

RADARBANDUNG.id- Aturan ketat guna mengantisipasi kedatangan suporter ke stadion diterapkan PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam lanjutan Liga 1 2020. Bukan hanya datang ke stadion, tetapi juga akan ada sanksi bagi suporter yang berkumpul di sekitar stadion. Sanksinya, berupa pengurangan poin, hingga dianggap klub kalah oleh operator. Kompetisi Liga 1 2020 akan mulai bergulir 1 […]

PSSI: Piala Dunia U-21 di Indonesia Masih “On Schedule”
Olahraga

PSSI: Piala Dunia U-21 di Indonesia Masih “On Schedule”

RADARBANDUNG.id, SOREANG– PSSI memastikan Piala Dunia U-21 di Indonesia akan bergulir sesuai jadwal. Kini, ada lima kota di Indonesia, yang akan menjadi venue. Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menyatakan, gelaran Piala Dunia U-21 masih on schedule. Jadi, tetap akan dilaksanakan di Indonesia Mei hingga Juni 2021. Terkait venue, kata Iwan, berdasarkan informasi dari FIFA yakni, di […]

Diikuti 12 Negara, Indonesia Jadi Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei
Sepak Bola

Diikuti 12 Negara, Indonesia Jadi Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Indonesia dipastikan menjadi tuan rumah turnamen Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025. Proses drawing Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025 akan dilakukan pada Jumat (30/5) mendatang di Jakarta. Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025 akan dimainkan pada tanggal 15 hingga 31 Juli mendatang. Sebanyak 12 negara direncanakan akan mengikuti turnamen ini dan akan dibagi dalam […]

PSSI Resmi Luncurkan Logo Khusus untuk Rayakan HUT ke-95
Olahraga

PSSI Resmi Luncurkan Logo Khusus untuk Rayakan HUT ke-95

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Menginjak usia ke-95 tahun pada 19 April 2025, Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) memperkenalkan logo khusus sebagai simbol perayaan perjalanan panjang dan semangat baru sepak bola nasional. Dilansir dari web resmi PSSI, desain logo khusus  HUT PSSI ini mengusung pendekatan modern dan minimalis, dengan penggabungan angka 9 dan 5 dalam bentuk lengkungan […]

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok : Sanksi Komdis PSSI untuk Beckham Putra Nugraha, Keputusan yang Lucu
Persib Bandung

Gelandang Persib Bandung, Marc Klok : Sanksi Komdis PSSI untuk Beckham Putra Nugraha, Keputusan yang Lucu

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG   – Persib Bandung memberikan sikap resmi kepada Komite Disiplin (Komdis) PSSI yang menjatuhkan sanksi berat kepada pemainnya Beckham Putra. Melalui surat bernomor 128/L1/SK/KD-PSSI/I1/202, gelandang Persib Bandung, Beckham Putra dianggap melanggar Kode Disiplin PSSI Tahun 2023, karena melakukan selebrasi “ice cold’ memancing reaksi penonton. Selebrasi tersebut dilakukan pada laga big match sarat gengsi […]

Sanksi Aneh Menimpa Beckham Putra, Persib Bandung Langsung Banding Selebrasi ‘Tiris’
Persib Bandung

Sanksi Aneh Menimpa Beckham Putra, Persib Bandung Langsung Banding Selebrasi ‘Tiris’

RADARBANDUNG.ID, KOTA BANDUNG – Kontroversi selebrasi ‘tiris’ yang dilakukan pemain Persib Bandung, Beckham Putra berbuntut panjang. Akibat selebrasi ‘tiris’ itu, Komite Disiplin (Komdis) Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) menjatuhkan hukuman larangan bermain sebanyak tiga pertandingan kepada pemain Persib Bandung Beckham Putra. Keputusan ini juga yang membuat nama Beckham Putra Nugraha hilang dari daftar pemain […]

Tegas! AFC  Jatuhkan Denda Rp20 Juta kepada PSSI, Gara-gara Telat Kabari Laga Uji Coba Persiraja Banda Aceh vs Penang FA
Sepak Bola

Tegas! AFC Jatuhkan Denda Rp20 Juta kepada PSSI, Gara-gara Telat Kabari Laga Uji Coba Persiraja Banda Aceh vs Penang FA

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Kabar mengejutkan datang dari PSSI dengan munculnya keputusan tegas dari Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC). PSSI alias Federasi Sepak Bola Indonesia tersebut dijatuhi denda oleh AFC gara-gara administrasi perizinan laga uji coba. Dalam keterangannya seperti dikutip dari jawapos.com, AFC memperkarakan laga uji coba internasional antara Persiraja Banda Aceh menghadapi klub asal Malaysia […]

Ini Alasan PSSI Mendepak STY dari Kursi Pelatih Timnas
Olahraga

Ini Alasan PSSI Mendepak STY dari Kursi Pelatih Timnas

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA-Perjalanan Shin Tae Yong bersama Timnas Indonesia harus terhenti menyusul keputusan PSSI untuk mendepak pelatih asal Korea ini dari kursi pelatih kepala Timnas Indonesia. Ada beberapa alasan yang melatarbelakangi pemecatan STY. Kabar pemecatan Shin Tae Yong tersiar langsung ke publik dari pernyataan Ketua Umum PSSI Erick Thohir. Erick Thohir mengumumkan Shin Tae Yong resmi […]

PSSI Pecat STY sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Nama Patrick Kluivert Mencuat sebagai Kandidat Kuat Pengganti
Sepak Bola

PSSI Pecat STY sebagai Pelatih Timnas Indonesia, Nama Patrick Kluivert Mencuat sebagai Kandidat Kuat Pengganti

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA – Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) mengumumkan pengakhiran kontrak Shin Tae-yong sebagai Kepala Pelatih Tim Nasional Indonesia. Keputusan ini dibuat berdasarkan pertimbangan yang panjang dan matang serta evaluasi yang dilakukan oleh Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia dan Badan Tim Nasional secara menyeluruh terhadap performa Tim dan tujuan jangka panjang yang ingin dicapai oleh Tim […]

Tidak Tumbang Dihantam Politisasi Kanjuruhan
Olahraga

Tidak Tumbang Dihantam Politisasi Kanjuruhan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Ditengah prestasi gemilang Mochamad Iriawan sebagai Ketua PSSI yang berhasil survive di masa pandemi Covid 19, persepak bolaan Indonesia diguncang musibah Kanjuruhan. Sederet kejanggalan terjadi dalam tragedi Kanjuruhan, stadion yang sesuai SOP dan sering digunakan untuk pertandingan sepak bola di Kota Malang kali pertama menelan korban dan terjadi kesalahan tekhnis dengan kompleksitas […]

Kemenangan Timnas U 22 di Ajang SEA Games Tak Lepas dari Peran Besar Mochamad Iriawan
Olahraga

Kemenangan Timnas U 22 di Ajang SEA Games Tak Lepas dari Peran Besar Mochamad Iriawan

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Bangsa ini larut dalam uforia kemenangan timnas U 22  pada ajang SEA Games 2023 tahun ini. Tidak ada kemenangan yang diraih dengan instan, semua adalah buah dari komitmen dan proses yang berkesinambungan dalam rentan waktu yang panjang bukan keberuntungan yang tiba-tiba. “Jelas prestasi gemilang Timnas U 22 hari ini tidak terlepas dari […]

Pemain Liga Ikut Tarkam dan Ngojek, Ketum PSSI: Mereka Butuh Makan
Olahraga

Pemain Liga Ikut Tarkam dan Ngojek, Ketum PSSI: Mereka Butuh Makan

RADARBANDUNG.id – KETUA Umum PSSI Mochamad Iriawan menegaskan, pihaknya tidak bisa melarang para pemain Liga 1 dan Liga 2 Indonesia mengikuti turnamen antarkampung (tarkam) di tengah vakumnya kompetisi. “Kami hanya dapat mengimbau. Mereka, kan, memang butuh pekerjaan, butuh makan,” ujar Iriawan di Kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta. Menurut Iriawan, satu-satunya yang bisa menghindarkan pemain dari […]

Liga 1 | Suporter Datang ke Stadion, Tim Dianggap Kalah
Olahraga

Liga 1 | Suporter Datang ke Stadion, Tim Dianggap Kalah

RADARBANDUNG.id- Aturan ketat guna mengantisipasi kedatangan suporter ke stadion diterapkan PT Liga Indonesia Baru (LIB) dalam lanjutan Liga 1 2020. Bukan hanya datang ke stadion, tetapi juga akan ada sanksi bagi suporter yang berkumpul di sekitar stadion. Sanksinya, berupa pengurangan poin, hingga dianggap klub kalah oleh operator. Kompetisi Liga 1 2020 akan mulai bergulir 1 […]

PSSI: Piala Dunia U-21 di Indonesia Masih “On Schedule”
Olahraga

PSSI: Piala Dunia U-21 di Indonesia Masih “On Schedule”

RADARBANDUNG.id, SOREANG– PSSI memastikan Piala Dunia U-21 di Indonesia akan bergulir sesuai jadwal. Kini, ada lima kota di Indonesia, yang akan menjadi venue. Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menyatakan, gelaran Piala Dunia U-21 masih on schedule. Jadi, tetap akan dilaksanakan di Indonesia Mei hingga Juni 2021. Terkait venue, kata Iwan, berdasarkan informasi dari FIFA yakni, di […]

RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.