News

KPK Geledah Kantor DPRD Jawa Barat

Radar Bandung - 03/12/2020, 19:58 WIB
Ali Yusuf
Ali Yusuf
Tim Redaksi
KPK Geledah Kantor DPRD Jawa Barat

PENYIDIK KPK membawa berkas, dengan didampingi petugas kepolisian usai melakukan penggeledahan di Gedung DPRD Jawa Barat, Kota Bandung yang berlangsung sejak pukul 08.00 hingga pukul 16.00 WIB, Kamis (3/12).

FOTO: TAOFIK ACHMAD HIDAYAT/RADAR BANDUNG

Baca Juga: 7 Penyidik KPK Geledah Kantor DPRD Jawa Barat Selama 8 Jam

Penggeledahan oleh 7 penyidik KPK ini terkait dengan kasus dugaan suap pengurusan dana bantuan provinsi kepada Kab. Indramayu tahun anggaran 2017-2019, yang menyeret Anggota DPRD Jawa Barat 2014 – 2019 dan 2014 – 2024 Abdul Rozaq Muslim, yang telah ditetapkan sebagai tersangka dan mantan Bupati Indramayu, Supendi.

Usai penggeledahan KPK membawa satu kotak besar dan ransel, yang diduga berupa dokumen-dokumen terkait penyidikan KPK. 

(*)


Terkait Kota Bandung
location_on Mendapatkan lokasi...
RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.