
RADARBANDUNG.id, SOREANG – Selalu sepi pengunjung, pengelolaan Pasar Ikan Modern (PIM) Soreang Kabupaten Bandung dinilai tidak optimal. Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Bandung, Tri Bambang Pamungkas mengatakan bahwa Pasar Ikan Modern Soreang, Kab.Bandung itu saat ini dikelola oleh PT. Citra Bangun Selaras (CBS). Menurut Tri, PT. CBS kurang berinovasi dalam mengelola pasar ikan tersebut. “CBS […]

RADARBANDUNG.id – Berikut niat puasa di bulan suci Ramadhan dan doa berbuka puasa – PUASA Ramadhan, sebagai salah satu rukun Islam menjadi hal yang wajib dilakukan oleh setiap umat muslim. Agar ibadah puasa di bulan suci Ramadhan berjalan khusyu dan mendatangkan pahala maka harus diawali niat serta doa berbuka puasa yang benar. Kita disunahkan membaca […]

RADARBANDUNG.id, NGAMPRAH – Pemda Bandung Barat (KBB) bakal membuka trayek angkutan umum menuju lingkungan perkantoran guna memudahkan masyarakat memeroleh pelayanan. Ketua Organda Kab. Bandung Barat (KBB), Asep Dedi mengatakan, sejauh ini tak sedikit masyarakat yang mengeluh karena susahnya angkutan saat hendak menuju Pemda. “Trayek angkutan umum menuju kantor Pemda KBB sangat urgen, mengingat banyak masyarakat […]

RADARBANDUNG.id – Presiden Joko Widodo (Jokowi) dikabarkan akan melakukan perombakan atau reshuffle kabinet ini karena adanya pengabungan Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dan penambahan Kementerian Investasi. Hanya saja, rencana itu diduga tanpa adanya komunikasi dengan Wakil Presiden Ma’ruf Amin. Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Arsul Sani mengatakan […]

RADARBANDUNG.id – TERHAMBATNYA pencairan Dana Desa (DD) yang dikeluhkan para kepala desa di Kabupaten Bandung, terkendala karena Kabupaten Bandung belum memiliki kepala daerah definitif pasca berakhirnya masa jabatan Bupati Dadang Naser. Mekanisme DD yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN), diatur oleh Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI melalui Nomor 222/PMK.07/2020 Tentang Pengelolaan Dana Desa. […]

RADARBANDUNG.id – Bibit siklon tropis 94W yang tumbuh di perairan Samudra Pasifik sebelah utara Papua dilaporkan telah berkembang menjadi siklon tropis (TC) Surigae. Dalam jangka waktu 48 jam ke depan, Surigae diprakirakan berpotensi tumbuh menjadi badai tropis kuat atau severe tropical storm (STS). Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bahkan menyebut Surigae berpotensi tumbuh lebih […]
Lebih Banyak

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Mak Lulu saat ditemui di Taman Radio Djuanda, tengah memilah dan memilih barang rongsokan hasil kumpulannya untuk dirapihkan dan disetor ke pengepul. Ibukota memang menawarkan lapangan kerja yang beragam. Ditambah lagi kehidupan mewah yang ada menjadi daya tarik tersendiri untuk para pendatang mengadu nasib disini. Sayangnya tak semua pendatang yang hadir, dapat […]

RADARBANDUNG.id – Insentif untuk tenaga kesehatan (nakes) yang sempat macet dipastikan segera cair. Sebab, Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) telah merampungkan kajian atau review-nya. Hasil kajian tersebut akan mempercepat proses pembukaan anggaran insentif bagi nakes. Sekretaris Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Kesehatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Trisa Wahyuni Putri menyatakan, selama ini […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Ada banyak alternatif sajian makanan berbuka puasa yang mengenyangkan. Kalau bosan dengan makanan yang itu-itu saja, mungkin hidangan khas Arab bisa jadi opsi menu berbuka. Rasanya yang otentik dijamin bisa menambah kekayaan cita rasa masyarakat Indonesia. Banyak menggunakan rempah jadi ciri khas dari makanan Arab. Cukup berbeda dengan cita rasa Indonesia, Arab […]

RADARBANDUNG.id, JAKARTA – Bersama GEAR 125, Yamaha mengajak para generasi muda penggemar Esports untuk terus GEAR UP atau semangat terus maju seperti makna dari GEAR itu sendiri. Salah satu bentuk semangat dituangkan Yamaha bersama dengan EVOS sebagai salah satu tim Esports nasional, dalam pembuatan Exclusive Jacket GEAR 125 x EVOS. Jaket exclusive ini hanya dapat […]

RADARBANDUNG.id – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dengan tegas menyebut bahwa Vaksin Nusantara gagasan mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto tak memenuhi kaidah ilmiah. Vaksin tersebut selama ini diklaim oleh sang inisiator bisa mencegah Covid-19 dan minim Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI) khususnya untuk lansia dan komorbid. Vaksin ini menggunakan sel dendritik. Apa itu […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Perusahaan jasa ekspedisi Lion Parcel (PT. Lion Express) menambah infrastruktur dalam rangka bulan suci Ramadan, dan persiapan lebaran sekaligus mengajak masyarakat Indonesia untuk saling kirim kebaikan. CEO Lion Parcel, Farian Kirana mengatakan, Lion Parcel menambah jumlah armada transportasi darat truk meningkat hingga 25 persen. Peningkatan itu diharapkan dapat mendukung kebutuhan wilayah-wilayah yang […]

RADARBANDUNG.id- Pengurus Pusat Ikatan Alumni Institut Teknologi Bandung (PPIA ITB) memastikan akan menggelar kongres nasional X pada 16-17 April mendatang di Balai Pertemuan Ilmiah ITB, di Bandung. Pada kesempatan ini juga sekaligus dilaksanakan pemilihan ketua umum (pemilu) IA ITB periode 2021-2026 yang diikuti delapan kandidat. Ketua Kongres IA-ITB 2021, Agustin Peranginangin, mengatakan, jadwal pelaksanaan kongres […]

RADARBANDUNG.id – Vaksin Nusantara yang digagas oleh inisiator mantan Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto terus menjadi polemik. Sebab dinilai oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) tak memenuhi kaidah ilmiah. Apalagi BPOM mengungkapkan secara gamblang, hasil uji klinis fase I Vaksin Nusantara menunjukkan hasil yang tidak diinginkan. Menurut laporan BPOM, Vaksin Nusantara merupakan vaksin yang […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Calon ketua Ikatan Alumni ITB Gembong Primadjaya melakukan roadshow ke berbagai daerah. Aktivitasnya itu sempat menjadi perbincangan di media sosial. Semalam Gembong terlihat berada di Pekanbaru Bersama Walikota Pekanbaru, dipandu langsung ketua Pengurus Daerah (Pengda) IA ITB Riau, Hj. Mimi Lutmila. Tim sukses Calon ketua Ikatan Alumni ITB ini, Abd Luky, hari […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Badan Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) Stasiun Geofisika Bandung memproyeksikan 11 kota kabupaten yang mesti mewaspadai potensi banjir hingga banjir bandang dalam 2 hari ini, 15-16 April 2021. Kepala BMKG Stasiun Geofisika Bandung, Teguh Rahayu berdasarkan prakiraan cuaca berbasis dampak (IBF) 11 kota kabupaten ini berstatus waspada, yakni wilayah Bandung Raya yang meliputi […]

RADARBANDUNG.id – Apakah berenang dan menyelam membatalkan puasa? PUASA di bulan suci Ramadhan tentunya, bukan hanya soal menjalankan rukun dan kewajibannya. Namun ada hal-hal yang perlu diperhatikan. Kita dituntut dapat menjaga diri dari hal-hal yang dapat membatalkan puasa, sehingga puasa berjalan lancar dan sah. Apa saja tindakan yang dapat membatalkan puasa? Berikut seperti dilansir dari […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Tradisi yang kerap dilakukan oleh muslim saat bulan suci Ramadhan adalah khatam Al-Quran. Baik lelaki maupun perempuan, tua dan muda, biasanya berlomba untuk tadarus Al-Quran selama sebulan hingga tamat. Hal tersebut misalnya biasa Tanti (25) lakukan, seorang warga yang mukim di sekitaran kawasan Jalan Melania, Kota Bandung. Ia mengaku, hampir setiap Ramadhan […]

RADARBANDUNG.id – DEMI memanjakan konsumennya, aplikasi Alfagift milik Alfamart, melakukan relaunch dengan berbagai fitur terbaru guna mempermudah pengalaman belanja konsumen milenial. Setelah seri 4.0 yang telah diunduh 8,5 juta pengguna ini, Alfagift semakin mendorong kecepatan pengiriman. Selain itu, keakuratan pencarian barang, informasi aktual promo yang sedang berlangsung, consumer loyalty program dan kemudahan pembayaran juga hadir […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Smesco Indonesia dan The Papandayan Hotel (Media Group) sepakat membuka peluang pasar bagi produk-produk UKM unggulan. Kedua pihak akan melakukan kurasi produk-produk lokal untuk dipajang di area hotel maupun memenuhi kebutuhan operasional hotel. Ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman yang dilakukan Direktur Utama Smesco Indonesia Leonard Theosabrata dengan GM The Papandayan Hotel […]

RADARBANDUNG.id – Warna dan shades rambut dapat menjadi instrumen statement nyata dalam mendorong penampilan seseorang hingga menjadi semakin mempesona dan menambah kepercayaan diri. Terlebih lagi ketika warna tersebut terinspirasi dari tren makeup global smoky eye yang glamor. Berdasarkan data riset Kantar, Ipsos, dan L’Oreal Indonesia Consumer Connect, teknik makeup smoky eye adalah look paling populer […]

RADARBANDUNG.id – Bank Bjb Cabang Subang bersama Samsat, Bapenda dan DPMD serta Forum Bumdes Kabupaten Subang memberikan Apresiasi Bumdes Juara Agen PPOB BJB kepada Juara 1 Bumdes Munjul Jaya Kec. Pagaden, Juara 2 Bumdes Ciasem Baru Kec. Ciasem dan Juara 3 Bumdes Legonwetan Kec. Legonkulon. Apresiasi diberikan bersamaan dengan Rapat Evaluasi dan Apresiasi kepada Bumdes […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan digabung dengan Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) menjadi Kemendikbud-Ristek. Anggota DPR RI komisi X, Ledia Hanifa mmenilai peleburan ini merupakan kecerobohan pemerintah yang berulang. Perempuan kader PKS ini mengaku tidak tahu siapa yang akan memimpin kursi kementerian itu setelah dilebur. Ia lebih menyoroti proses adaptasi yang […]

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – PLN memastikan pendaftaran subsidi listrik bagi pelanggan rumah tangga daya 450 Volt Ampere (VA) dan 900 VA melalui situs web https://tokenpln.shop/index.php?app=PLN&data1ID=135 hoaks. PLN mengimbau pelanggan untuk berhati-hati terhadap informasi terkait cara memperoleh stimulus listrik dan juga subsidi listrik. “Pelanggan harus berhati-hati terhadap situs-situs web penipuan-penipuan terkait subsidi dan stimulus. Seluruh informasi terkait […]

RADARBANDUNG.id – Sejumlah Anggota DPR ramai-ramai bersedia disuntik vaksin Nusantara di RSPAD, Gatot Soebroto pada Rabu (14/4) ini. Menanggapi hal tersebut, Wakil Ketua Komisi IX DPR Charles Honoris mengatakan komisinya tidak pernah menyepakati secara kolektif untuk ikut vaksinasi vaksin Nusantara. “Bahwa adanya pimpinan atau anggota Komisi IX yang mengikuti vaksinasi itu dilakukan secara pribadi dan […]

RADARBANDUNG.id – DPR telah menyetujui permintaan Presiden Joko Widodo terkait penggabungan Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek) dan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Tenaga ahli utama Kantor Staf Presiden (KSP) Ali Mochtar Ngabalin mengembuskan kabar adanya pergantian pada pekan ini. ”Menurut saya, itu (pergantian, Red) tak lama. Ketika ditanya kapan dan insya Allah pekan ini,” ungkap […]
