
ALAMAK! Warga Wangunrahaja, Lembang, KBB Protes Jalan Berlubang dengan Memancing Ikan di Kubangan
RADARBANDUNG.ID, KABUPATEN BANDUNG BARAT – Warga ramai-ramai memancing ikan di kubangan jalan berlubang yang rusak di Desa Wangunrahaja, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Rabu (29/1/2025). Baca Juga : Dua Minggu Menjelang Konser Satellites World Tour 2025 Opening Act Aksi memancing ikan oleh warga Desa Wangunrahaja, Kecamatan Lembang, KBB tersebut sebagai bentuk kekecewaan atas jalan rusak […]