
Polisi Gusur Kios Penjual Obat Keras Ilegal di Katapang
RADARBANDUNG.ID, SOREANG–Anggota kepolisian menggusur kios penjual obat keras di Jalan Raya Kopo Katapang, Desa Pangauban, Kecamatan Katapang, Kabupaten Bandung, yang dicurigai sebagai tempat penjualan obat keras ilegal. Menurut Kapolsek Katapang, pembongkaran dilakukan sebagai respons atas laporan resmi warga RW 06 Desa Pangauban yang merasa terganggu dengan adanya aktivitas ilegal di kios tersebut. Dugaan peredaran obat […]