News

Penulis: Darmanto

Lebih Banyak

Dedi Mulyadi Mutasi 25 Pejabat Pemprov Jabar,  Ini Nama-namanya
Politik

Dedi Mulyadi Mutasi 25 Pejabat Pemprov Jabar, Ini Nama-namanya

Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi melakukan perombakan besar-besaraan di lingkungan Pemerintahan Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar). Sedikitnya ada 25 pejabat yang alami mutasi dari jabatan kepala dinas hingga direktur rumah sakit.

Pemerintah Hapus Sanksi Terlambat Bayar dan Lapor SPT Tahunan
Ekonomi Bisnis

Pemerintah Hapus Sanksi Terlambat Bayar dan Lapor SPT Tahunan

Sehubungan libur nasional dan cuti bersama dalam rangka Hari Suci Nyepi (Tahun Baru Saka 1947) dan Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah tanggal 25 Maret 2025, pemerintah menghapus sanksi administratif keterlambatan bayar dan lapor SPT Tahunan.

Dilengkapi Sistem Termal Canggih, Lenovo Legion 7i dan 5i Manjakan Para Gamer
Teknologi Sains

Dilengkapi Sistem Termal Canggih, Lenovo Legion 7i dan 5i Manjakan Para Gamer

RADARBANDUNG.ID-Ini kabar menggembirakan bagi para gamer. Soalnya, Lenovo Kembali menghadirkan inovasi terbarunya yakni Lenovo Legion 7i dan Legion 5i yang didukung prosesor hingga Intel Core i9-14900HX. Prosesor Intel Core i9-14900HX, merupakan prosesor kelas atas untuk sebuah laptop gaming yang menawarkan performa lebih tinggi dengan dukungan hingga 32 thread . Hal ini membuat prosesor ini memiliki […]

Bupati Bandung Ingatkan Perusahaan Wajib Bayar THR Tepat Waktu
Kabupaten Bandung

Bupati Bandung Ingatkan Perusahaan Wajib Bayar THR Tepat Waktu

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Dalam rangka memastikan hak pekerja dalam menerima Tunjangan Hari Raya (THR) Keagamaan 2025, Bupati Bandung, Dadang Supriatna menegaskan, pekerja yang telah bekerja selama 12 bulan atau lebih berhak mendapatkan THR sebesar satu bulan gaji penuh. “Sementara itu, bagi pekerja yang masa kerjanya di bawah satu tahun tetapi sudah lebih dari satu bulan, […]

Pemudik Diimbau Hindari Jalur Cijapati, Dishub Siapkan Rute Alternatif
Kabupaten Bandung

Pemudik Diimbau Hindari Jalur Cijapati, Dishub Siapkan Rute Alternatif

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Menjelang musim mudik Lebaran 2025, banyak pengendara mencari jalur alternatif guna menghindari kemacetan di jalur utama. Salah satu rute yang sering dipertimbangkan adalah Jalur Cijapati, yang menghubungkan Kabupaten Bandung dengan Kabupaten Garut. Namun, Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bandung, Hilman Kadar menyatakan, jalur tersebut belum memenuhi standar kelayakan untuk digunakan sebagai jalur […]

BPBD Kab Bandung Imbau Warga Waspadai Potensi Bencana Saat Lebaran
Kabupaten Bandung

BPBD Kab Bandung Imbau Warga Waspadai Potensi Bencana Saat Lebaran

RADARBANDUNG.ID, SOREANG –Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mengeluarkan peringatan dini terkait kemungkinan terjadinya bencana alam pada saat puasa ramadhan hingga lebaran yang terjadi Maret 2025. Imbauan ini disampaikan setelah BPBD menerima Surat Edaran dari Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) RI, yang menyoroti daerah-daerah rawan longsor. Sebagai tindak lanjut, Pemkab Bandung menerbitkan Surat Edaran […]

Dengan Senang Hati Rayakan Bulan Penuh Keberkahan Bersama Xiaomi
Ekonomi Bisnis

Dengan Senang Hati Rayakan Bulan Penuh Keberkahan Bersama Xiaomi

RADARBANDUNG.ID-Ramadan menjadi momen untuk merayakan kebaikan, berbagi kebahagiaan, dan mempererat tali silaturahmi. Untuk menjadikan Ramadan lebih berwarna dan bersemangat, Xiaomi #DenganSenangHati menghadirkan produk dengan value terbaik potongan hingga Rp5 juta dan siap menemani pengguna dari ngabuburit hingga mengabadikan momen tak terlupakan. “Di bulan suci Ramadan ini, Xiaomi hadir untuk menemani setiap langkahmu. Kami ingin menjadi […]

Menilik Masjid Salman Rasidi yang Mengusung Desain Lumbung Padi nan Unik
Wisata

Menilik Masjid Salman Rasidi yang Mengusung Desain Lumbung Padi nan Unik

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Masjid Salman Rasidi yang terletak di Desa Sekarwangi, Kecamatan Soreang, Kabupaten Bandung, hadir dengan desain arsitektur yang tidak biasa. Tidak jauh dari Kantor Pemda Bandung dan Gerbang Tol Soreang-Pasirkoja (Tol Soroja), masjid ini menjadi sorotan karena bentuknya yang menyerupai lumbung padi, berbeda dari masjid kebanyakan yang umumnya memiliki kubah. Bentuk lumbung padi […]

Update Kinerja APBN Jabar Sampai Februari 2025
Ekonomi Bisnis

Update Kinerja APBN Jabar Sampai Februari 2025

RADARBANDUNG.ID, BANDUNG–Perwakilan Kementerian Keuangan Jawa Barat memaparkan kinerja Anggaran Pendapatan dan Belanja (APBN) Jawa Barat sampai dengan Februari 2025. Poin-poin yang disampaikan sebagai berikut: A. Kinerja Makrofiskal 2025 1. Memasuki awal triwulan I-2025, perkembangan perekonomian dan pasar keuangan terus dipantau dan diantisipasi seiring berlanjutnya downside risk dan dinamika eksternal. Bersamaan dengan ketegangan politik global yang […]

Berdampak Serius, DPRD Desak Pemkab Bandung Percepat Penanganan Banjir
Kabupaten Bandung

Berdampak Serius, DPRD Desak Pemkab Bandung Percepat Penanganan Banjir

RADARBANDUNG.ID, SOREANG-Banjir yang melanda Kabupaten Bandung dalam beberapa hari terakhir menimbulkan berbagai dampak yang memerlukan perhatian serius dari pemerintah daerah. Genangan lumpur di pemukiman warga, penumpukan sedimen di sungai, kurangnya tanggul penahan, serta persoalan di kawasan hulu dan hilir sungai menjadi tantangan utama yang harus segera ditangani agar bencana serupa tidak terus berulang. Menanggapi situasi […]

Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, KAI Daop 2 Bandung Imbau Penumpang Datang Lebih Awal ke Stasiun
Ekonomi Bisnis

Jelang Arus Mudik Lebaran 2025, KAI Daop 2 Bandung Imbau Penumpang Datang Lebih Awal ke Stasiun

RADARBANDUNG.ID, BANDUNG–Menyambut arus mudik Lebaran 2025, PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung mengimbau para penumpang untuk datang lebih awal ke stasiun keberangkatan guna menghindari kepadatan serta memastikan perjalanan yang nyaman dan lancar. Manager Humasda KAI Daop 2 Bandung, Kuswardojo menyampaikan, sebagai salah satu moda transportasi utama pilihan masyarakat pada masa Lebaran, KAI […]

Jelang Lebaran, Bulog Jabar Serap 66 Ribu Ton Gabah Beras Petani
Ekonomi Bisnis

Jelang Lebaran, Bulog Jabar Serap 66 Ribu Ton Gabah Beras Petani

RADARBANDUNG.ID, BANDUNG-Menjelang lebaran, Perum Bulog Kanwil Jawa Barat telah berhasil menyerap sebanyak  66.000 ton Gabah Beras Petani di wilayah Provinsi Jawa Barat. Realisasi penyerapan sampai Maret ini sedianya akan digunakan sebagai Cadangan Beras Pemerintah (CBP). Pemimpin Wilayah Perum Bulog Jawa Barat, Mohamad Alexander mengatakan, sesuai instruksi pemerintah, pada tahun 2025 ini Bulog Jabar berkomitmen untuk […]

Jalur Cileunyi-Nagreg Rawan Macet Selama Arus Mudik
Kabupaten Bandung

Jalur Cileunyi-Nagreg Rawan Macet Selama Arus Mudik

RADARBANDUNG.ID, SOREANG- Untuk memastikan arus mudik Lebaran 2025 berjalan lancar dan aman, sebanyak 1.549 personel gabungan akan ditempatkan di berbagai titik strategis di Kabupaten Bandung dalam Operasi Ketupat Lodaya 2025. Kapolresta Bandung, Kombes Pol Aldi Subartono menjelaskan, personel tersebut akan bertugas di 21 pos yang tersebar di seluruh wilayah Kabupaten Bandung, yang terdiri dari 1 […]

Pemkab Bandung  Optimistis Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan lewat Program Jaleuleu Bedas
Kabupaten Bandung

Pemkab Bandung Optimistis Pengelolaan Sampah Ramah Lingkungan lewat Program Jaleuleu Bedas

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Pemerintah Kabupaten Bandung optimistis pengelolaan sampah di wilayahnya akan cepat teratasi dengan teknologi Jaleuleu Bedas, bagian dari program Bandung Bedas Green Techno. Jika umumnya pembakaran sampah berkontribusi terhadap polusi udara, Bupati Bandung Dadang Supriatna mengaku, Jaleuleu Bedas justru mampu menghasilkan oksigen dengan kadar hingga 20,9 persen, setara dengan udara segar di kawasan […]

Semarakkan Bulan Ramadan, KAI Properti Gelar Serangkaian Kegiatan TJSL
Ekonomi Bisnis

Semarakkan Bulan Ramadan, KAI Properti Gelar Serangkaian Kegiatan TJSL

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA–Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan 1446 H, KAI Properti menyelenggarakan serangkaian kegiatan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) sebagai wujud nyata kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan. Kegiatan ini meliputi pembagian takjil bagi pengguna KRL, tausiyah rutin, serta pemberian santunan dan paket sembako untuk anak yatim. Sebagai bentuk kepedulian sosial, jajaran direksi KAI Properti […]

Dishub Kabupaten Bandung Pastikan Pencahayaan Jalur Mudik Cijapati Aman
Kabupaten Bandung

Dishub Kabupaten Bandung Pastikan Pencahayaan Jalur Mudik Cijapati Aman

RADARBANDUNG.ID, SOREANG–Guna melancarkan laju pemudik di libur Lebaran 2025, Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bandung melakukan survei terhadap jalur utama dan alternatif, serta menambah fasilitas pendukung seperti posko dan penerangan jalan di titik-titik strategis. Kepala Dishub Kabupaten Bandung, Hilman Kadar menyampaikan, pihaknya telah mengadakan forum lalu lintas bersama kepolisian, Jasa Raharja, OPD, dan Badan Penanggulangan Bencana […]

Kasus Penganiayaan Juru Parkir di Cimaung,  21 Anggota Geng Motor di Bandung Diringkus
Kabupaten Bandung

Kasus Penganiayaan Juru Parkir di Cimaung,  21 Anggota Geng Motor di Bandung Diringkus

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Dalam waktu 38 jam, polisi berhasil menangkap 21 anggota geng motor yang terlibat dalam kasus penganiayaan seorang juru parkir di Cimaung, Kabupaten Bandung. Kejadian yang sempat terekam kamera dan viral di media sosial itu mengakibatkan korban meninggal dunia akibat luka serius. Kapolresta Bandung, Kombes Pol Aldi Subartono mengungkapkan, tim gabungan dari Satreskrim […]

Update Implementasi Coretax DJP
Ekonomi Bisnis

Update Implementasi Coretax DJP

RADARBANDUNG.ID, JAKARTA-Sehubungan implementasi Coretax DJP, Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Hubungan Masyarakat Direktorat Jenderal Pajak Dwi Astuti menyampaikan pembaruan informasi sebagai berikut. 1. Peningkatan Kinerja Sistem Berdasarkan hasil evaluasi dan pemantauan, Coretax DJP telah mengalami peningkatan kinerja sistem, khususnya pada proses login, registrasi, penerbitan faktur pajak, pelaporan SPT, dan pembuatan bukti potong. Hal ini terlihat dari […]

Bupati Bandung Yakin UMKM Makin Berkembang, Stok Pangan Aman Jelang Lebaran
Ekonomi Bisnis

Bupati Bandung Yakin UMKM Makin Berkembang, Stok Pangan Aman Jelang Lebaran

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Bupati Bandung Dadang Supriatna (KDS) optimistis pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Bandung akan terus berkembang. Hal ini tidak terlepas dari dukungan penuh Ketua Dekranasda Kabupaten Bandung, Hj Emma Dety Dadang Supriatna yang terus berupaya mendorong kemajuan UMKM. Selain itu, Bupati memastikan bahwa persediaan bahan pangan tetap stabil hingga […]

Diringkus, 1 Pelaku Kasus Pengeroyokan Juru Parkir di Cimaung
Kabupaten Bandung

Diringkus, 1 Pelaku Kasus Pengeroyokan Juru Parkir di Cimaung

RADARBANDUNG.ID, SOREANG – Tim Satuan Reserse Kriminal Polresta Bandung bergerak cepat dalam menangani kasus pengeroyokan terhadap seorang juru parkir di depan Yomart Cimaung, Kabupaten Bandung. Kejadian tragis yang berlangsung pada Minggu (16/3/2025) petang itu langsung mendapat respons sigap dari aparat kepolisian. Kurang dari tiga jam setelah kejadian, polisi berhasil mengamankan seorang pelaku yang diduga terlibat […]

RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.