
Misi DPMPTSP Jaga Iklim Investasi di Jabar
RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) memiliki catatan penting agar iklim investasi bisa tetap sehat. Kepala DPMPTSP Jabar, Dedi Taufik mengatakan, sejak dilantik pada akhir Maret lalu, ia sudah melakukan analisis dan pemetaan potensi penanaman modal. Sektor unggulan masih berada di manufaktur industri, tekstil […]