News

Berita Paris Van Java

Mumpung #dirumahaja, Cobain Deh Pesan Makanan di Homann’s Food Delivery
Paris Van Java

Mumpung #dirumahaja, Cobain Deh Pesan Makanan di Homann’s Food Delivery

Hotel Savoy Homann membuat program Homann’s Food Delivery yang dibuat selama #diRumahaja, sejak 10 April lalu. RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Mewabahnya Covid-19 sebagai pandemi dunia membuat banyak aktivitas masyarakat terganggu. Salah satunya ketersediaan tempat makan yang mulai membatasi atau bahkan menutupnya. Untuk membantu masyarakat, Hotel Savoy Homann mengemas meals package menjadi lebih menarik. Hotel Savoy Homann membuat program […]

Sebarkan Optimisme Melalui Kampanye Lights of Love
Paris Van Java

Sebarkan Optimisme Melalui Kampanye Lights of Love

RADARBANDUNG.id – Mewabahnya pandemi Coronavirus Desease 19 atau COVID-19 membuat banyak tempat melakukan kampanye sosial. Salah satunya industri perhotelan yang menjadi salah satu industri paling terdampak akibat penyebaran virus asal Wuhan tersebut. Crowne Plaza Bandung, sebagai hotel berbintang di pusat kota mau ambil bagian dari kampanye sosial. Menyalakan lampu hingga membentuk lambang hati adalah bentuk […]

Ditengah Kondisi Pandemi Covid-19, Series ‘Omen’ Siap Bikin Betah di Rumah
Paris Van Java

Ditengah Kondisi Pandemi Covid-19, Series ‘Omen’ Siap Bikin Betah di Rumah

RADARBANDUNG.id – VIDIOdotcom sebagai platform hiburan kembali menghadirkan Vidio Original Series bagi pelanggannya. Ditengah kondisi pandemi Covid-19, Vidio berusaha memberikan tontonan yang menghibur supaya kegiatan sosial distancing dengan #BetahdiRumah bisa lebih menyenangkan. Kali ini, Vidio Original Series dengan genre thriller siap dihadirkan. Serial berjudul ‘Omen’ diperankan oleh Cut Syifa dan Rangga Azof. Genre thriller yang […]

Apresiasi Pengendara Sepeda Motor Melalui ‘Roda Asmara’
Paris Van Java

Apresiasi Pengendara Sepeda Motor Melalui ‘Roda Asmara’

RADARBANDUNG.id – BUTUH waktu satu tahun untuk grup musik Mustache and Beard merampungkan video klip untuk lagu ‘Roda Asmara’. Lagunya sendiri sudah lebih dulu dirilis pada 24 Februari 2019 dan sudah diputar 390.302 kali di platform digital Spotify. Respon yang positif untuk lagu ini membuat Mustache and Beard akhirnya menghadirkan Roda Asmara dalam format visual. […]

Lebih Banyak

Noka Coffee, Hadirkan Cerita Petani di setiap Minumannya
Paris Van Java

Noka Coffee, Hadirkan Cerita Petani di setiap Minumannya

RADARBANDUNG.id, BANDUNG – Tidak melulu soal rasa, kehadiran kedai kopi rupanya bisa jadi kesempatan bagi petani kopi untuk meraih rezeki. Seperti yang dilakukan Noka Coffee. Kedai kopi yang baru beroperasi minggu lalu ini menjadikan petani-petani kopi di Indonesia sebagai ciri khas dari kafenya. Noka Coffee yang berlokasi di Jalan Bali no 15a ini mengusung tema […]

Cerita Kehilangan di Film Generasi 90an: Melankolia
Paris Van Java

Cerita Kehilangan di Film Generasi 90an: Melankolia

RADARBANDUNG.id – SETELAH buku Nanti Kita Cerita Hari Ini (NKCTHI), giliran buku Generasi 90an karya Marchella FP yang diadaptasi menjadi sebuah film. Film Generasi 90an Melankolia siap tayang di bioskop pada 9 April. Garapan sutradara Irfan Ramly ini menayangkan jalan cerita drama keluarga yang menguras air mata. Selain diadaptasi dari buku, film ini juga terinspirasi […]

Rilis Single Perdana, Band K13N Gandeng Ruri Repvblik
Paris Van Java

Rilis Single Perdana, Band K13N Gandeng Ruri Repvblik

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Ditengah bermunculannya solois muda yang tawarkan genre musik anti mainstream, grup band K13N (dibaca: Kin), percaya diri terjun di industri musik Indonesia. Terbentuk 27 Oktober 2019, K13N siap ramaikan belantika musik Indonesia. Single Merelakanmu jadi langkah mereka menggaet pendengar musik dengan genre alternatif pop. Grup band asal Bogor ini solid dengan empat sekawan, […]

Corona Merebak, Festival Musik Metal Terbesar di Asia Tenggara Batal Digelar
Paris Van Java

Corona Merebak, Festival Musik Metal Terbesar di Asia Tenggara Batal Digelar

RADARBANDUNG.id- SEJUMLAH penyelenggaraan festival musik terpaksa batal digelar ditengah isu mewabahnya virus corona saat ini. Hammersonic, festival musik metal terbesar di Asia Tenggara menjadi salah satu gelaran musik yang diundur. Festival yang sudah ditunggu kehadirannya ini seharusnya berlangsung 27-28 Maret 2020. Baca Juga: Indonesia Umumkan Kematian Pertama Pasien Virus Corona Jumlah Bertambah, 19 Pasien di Indonesia […]

Film Serigala Langit Tayang 2 April, Hadirkan Anya Geraldine dan Deva Mahenra
Paris Van Java

Film Serigala Langit Tayang 2 April, Hadirkan Anya Geraldine dan Deva Mahenra

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Mengangkat kisah kehidupan pilot pesawat tempur, film Serigala Langit siap tayang di layar bioskop Indonesia. Dijadwalkan tayang 2 April, film bergenre drama ini memilih aktor Deva Mahendra sebagai pilot pesawat tempur yang arogan. Selain Deva Mahendra, film produksi E-Motion Entertainment dan TNI AU ini juga dibintangi Bunga Jelitha, Yoshi Sudarso, Anya Geraldine, Dian […]

Eksis Sejak 2005, Naga Eks Lyla Rilis Single Solo ‘Kita yang Beda’
Paris Van Java

Eksis Sejak 2005, Naga Eks Lyla Rilis Single Solo ‘Kita yang Beda’

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Berkarya sebagai musisi sejak tahun 2005, Indra Perdana Sinaga tidak mau berhenti. Beken dengan nama Naga Lyla, kini ia merilis single solo. Lagu berjudul ‘Kita yang Beda’ menjadi bukti eksistensi Naga pasca hengkang dari grup band Lyla yang telah membesarkan namanya. Diawal tahun 2020, Naga mengagetkan jagat industri musik Indonesia. Lama aktif sebagai […]

30 Tahun Berkarya, Hedi Yunus Luncurkan Single Baru Berjudul ‘Melamarmu’
Paris Van Java

30 Tahun Berkarya, Hedi Yunus Luncurkan Single Baru Berjudul ‘Melamarmu’

RADARBANDUNG.id- HAMPIR 30 tahun berkiprah sebagai musisi, Hedi Yunus masih menjadi salah satu solois terbaik Indonesia. Kendati disibukkan tampil bersama Kahitna, Hedi konsisten berkarya dengan musik romantisnya. Mengawali tahun 2020, Hedi Yunus merilis single baru dengan judul ‘Melamarmu’. Tembang romantis ini dibuat Doa Di Badai Hollo atau lebih dikenal dengan nama Badai Kerispatih. Hedi Yunus […]

Andalkan Teknologi 5G dan Layar Canggih, OPPO Meluncurkan Seri Find X2
Paris Van Java

Andalkan Teknologi 5G dan Layar Canggih, OPPO Meluncurkan Seri Find X2

RADARBANDUNG.id, GADGET – DIAWAL tahun 2020, OPPO meluncurkan seri Find X2 yaitu perangkat flagship dengan kecanggihan kamera dan ketahanan baterai serta layar canggih. Kemudian, sensor Sony IMX689 yang dirancang khusus, Find X2 Pro memberi pengalaman fotografi dan video ke tingkat yang berbeda. Dua produk flagship ini adalah series terbaru yang dikeluarkan OPPO. Keduanya disematkan dapur […]

Drive feat Pusakata Luncurkan Single Djiwa Moeda
Paris Van Java

Drive feat Pusakata Luncurkan Single Djiwa Moeda

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- 15 tahun eksis di industri musik Indonesia, grup band usik Drive tak mau berhenti berkarya. Sempat alami bongkar pasang personel, Drive kini solid dalam formasi Rizki (vokal), Budi (gitar), dan Dygo (bas). Kendati sempat vakum, Drive tetap tunjukkan keberadaannya dengan merilis sebuah lagu. Mengawali tahun 2020, Drive meluncurkan single berjudul ‘Djiwa Moeda’. Kali ini, […]

Backstage, Film Duet Perdana Kakak Beradik Vanesha Prescilla dan Sissy Prescilia
Paris Van Java

Backstage, Film Duet Perdana Kakak Beradik Vanesha Prescilla dan Sissy Prescilia

RADARBANDUNG.id – PERANNYA sebagai Milea pada film trilogi Dilan sudah sangat melekat pada diri Vanesha Prescilla. Hampir tiga tahun bermain sebagai Milea, siswi SMA yang cantik dan imut, Vanesha langsung cari peran baru. Lewat film ‘Backstage’, Vanesha siap memerankan karakter baru. Rumah produksi Paragon Pictures dan Ideosource Entertainment akan merilis film Backstage. Film ini menjadi […]

Single ‘Biru’ Pertegas Eksistensi Band Asal Bandung Deoxide
Paris Van Java

Single ‘Biru’ Pertegas Eksistensi Band Asal Bandung Deoxide

RADARBANDUNG.id, BANDUNG- Selama sepuluh tahun berkarir di industri musik alternatif rock, grup band asal Bandung, Deoxide mampu bertahan di tengah persaingan. Memantapkan diri sebagai salah satu grup band emo, di awal tahun 2020, Deoxide merilis single dengan judul ‘Biru’. Grup band yang beranggotakan Bisma (vocal), Adis (gitar dan vocal), Wendo (bass dan vocal), Brian (gitar) […]

Hijabers, Ternyata Ini Hijab yang Masih Jadi Tren dan Favorit di Bandung
Paris Van Java

Hijabers, Ternyata Ini Hijab yang Masih Jadi Tren dan Favorit di Bandung

POJOKBANDUNG.com, BANDUNG- Hijab saat ini bukan lagi sekadar menjadi penutup aurat bagi wanita muslim di Indonesia. Namun, fungsional hijab mulai beralih menjadi bagian penting saat berbusana sehingga tren hijab setiap tahunnya juga mengalami perubahan. Tahun ini, tren hijab rupanya tidak berubah dari hijab voal. Para hijabers cenderung menyukai jenis ini karena mudah dibentuk dan nyaman […]

Dampak Corona, Okupansi Hotel di Bandung Turun Drastis
Paris Van Java

Dampak Corona, Okupansi Hotel di Bandung Turun Drastis

RADARBANDUNG.id – SETELAH Jawa Barat menyatakan siaga 1 dalam menangani Covid-19, jumlah wisatawan disebut menurun. Kota Bandung sebagai ibukota provinsi Jabar menjadi daerah paling berdampak pascapengumuman. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Bandung, Kenny Dewi Kaniasari membenarkan. Namun dia belum mengetahui angka pasti penurunan wisatawan ke Bandung. “Pasti kalau dampak penurunan itu ada tapi […]

Jaga Raga dengan Yoga Yang Punya Banyak Manfaat
Olahraga

Jaga Raga dengan Yoga Yang Punya Banyak Manfaat

RADARBANDUNG.com, GAYA hidup sehat sedang tren digalakan banyak orang. Dimulai dari berolahraga, ada banyak olahraga yang bisa dimanfaatkan guna menjaga kesehatan tubuh. Salah satunya adalah yoga yang punya banyak manfaat. Melalui kegiatan ‘Healthy Series’ yang digelar Minggu, 1 Maret, The Papandayan Hotel menghadirkan tiga instruktur yoga terkemuka. Bekerjasama dengan Dharana.id, Healthy Series diikuti ratusan peserta […]

Tampil Beda dengan Sterling dari Niion
Lifestyle

Tampil Beda dengan Sterling dari Niion

RADARBANDUNG.com, INDUSTRI fesyen Indonesia terus tunjukkan taringnya. Mendobrak pasar mode dunia, NIION sebagai salah satu brand fesyen tanah air meluncurkan tas dengan model yang menarik perhatian pecinta fesyen dunia. Dinamakan ‘Sterling Bag’, produk ini cocok digunakan bagi orang-orang yang ingin terlihat beda dari segi penampilan. Menggabungkan unsur seni dan ilmuwan, Sterling bag tampak berbeda dibandingkan […]

Kreasi Sajian Sunda didalam Sushi
Paris Van Java

Kreasi Sajian Sunda didalam Sushi

RADARBANDUNG.id – APA jadinya kalau makanan khas Sunda seperti karedok, oncom, daun genjer, dan tempe dikreasikan menjadi sushi? Di Sushi No Mori, pengunjung bisa mendaparkan menu spesial yang unik yakni sundanese sushi. Menggabungkan citarasa lokal dan Asia, ditangan Angga Nugraha, sajian ini bisa jadi panganan yang lezat. Sushi No Mori menambah daftar restoran yang menjual […]

Koleksi Puspawana Menjadi Pilihan Beragam Acara
Paris Van Java

Koleksi Puspawana Menjadi Pilihan Beragam Acara

RADARBANDUNG.id, – INDUSTRI fashion muslim Indonesia memang disebut-sebut bisa menjadi kiblat busana muslim dunia. Bukan tanpa alasan, banyak brand muslim Indonesia yang lahir di Indonesia dengan beragam artikel fesyen yang unik dan modern. Salah satunya adalah Elzatta Hijab yang identik dengan motif floral. Kali ini mereka mengandalkan koleksi bergaris dengan pemakaian bahan dan fitting yang […]

Ridwan Kamil: Lebih Sulit Menjadi Pengisi Suara
Paris Van Java

Ridwan Kamil: Lebih Sulit Menjadi Pengisi Suara

RADARBANDUNG.id, – FILM animasi karya Batavia Pictures, Riki Rhino siap tayang dilayar kaca bioskop Indonesia. Animasi buatan anak muda Bandung ini mengangkat tema satwa langka. Dijadwalkan tayang 27 Februari, sejumlah publik figure mengisi suara beberapa karakter satwa langka. Riki Rhino mengisahkan perjalanan Rino, si badak Sumatera dengan Beni melawan para pemburu. Dalam perjalananya, mereka berdua […]

Love Fest 2020 Ditutup dengan Manis
Paris Van Java

Love Fest 2020 Ditutup dengan Manis

RADARBANDUNG.id, HARI kedua gelaran Love Fest 2020 ditutup dengan sempurna. Musisi wanita kebanggaan Indonesia, Reza Artamevia tampil energik dihadapan ribuan penonton indoor stage Istora Senayan, Jakarta. Membawakan tembang-tembang pilihannya, malam itu Reza berhasil membuat nuansa nostalgia bergemuruh. Pemilik nama lengkap Reza Artamevia Adriana Eka Suci ini membuka penampilan dengan lagu-lagu lawasnya di tahun 1997. Dari […]

Pajang Karya Pegiat Teknik Cetak Saring di Indonesia
Paris Van Java

Pajang Karya Pegiat Teknik Cetak Saring di Indonesia

BANDUNG-RADAR BANDUNG, TERKENAL sebagai salah satu perupa handal di Indonesia, Sunaryo lebih dulu menekuni bidang cetak saring atau sablon. Kemampuannya mencetak gambar diatas kain bahkan sudah diakui beberapa negara yang pernah dijadikan lokasi berpameran Sunaryo. Dalam judul ‘Pameran Cetak Saring Kelompok Decenta’, di sini pengunjung bisa melihat berbagai karya cetak saring yang dibuat Sunaryo dengan […]

Ajak Peduli Satwa Langka melalui Film Animasi Riki Rhino
Paris Van Java

Ajak Peduli Satwa Langka melalui Film Animasi Riki Rhino

radarbandung.id, – MENGANGKAT kisah persahabatan satwa langka, badak Sumatera dan bebek, film animasi karya rumah produksi Batavia Pictures, Riki Rhino siap rilis dilayar kaca bioskop. Dijadwalkan tayang pada 27 Februari, Riki Rhino merupakan produksi film animasi buatan anak bangsa. Melanjutkan kesuksesan enam film animasi Petualangan Singa Pemberani sebelumnya, Batavia Pictures kali ini mengembangkan karakter baru […]

Sasar Pelajar dengan Matchiato
Paris Van Java

Sasar Pelajar dengan Matchiato

RADARBANDUNG.id, – MINUMAN boba belakangan sedang jadi trend kuliner warga Bandung. Hampir di setiap pusat keramaian menjual minuman boba dengan varian rasa yang beragam. Salah satunya yang ikut trend ini adalah Hop Hop. Brand minuman asal Jakarta ini menawarkan 40 varian lebih yang bisa dipilih pembeli. Rasa-rasanya pun beragam, mulai dari yang manis, gurih, sampai […]

Chaseiro All Stars Regenerasi Kelompok Musik Lawas
Paris Van Java

Chaseiro All Stars Regenerasi Kelompok Musik Lawas

BERANGGOTAKAN enam musisi muda Indonesia, Chaseiro All Stars menjadi generasi penerus grup musik Chaseiro. Grup band yang eksis dipertengahan tahun 80-an ini eksis dengan genre musik jazz yang mereka usung. Kehadiran generasi muda menjadi penyegar dari musik-musik jazz yang selama ini melekat pada mereka. Kini Chaseiro All Stars melanjutkan tongkat estafet kepada generasi yang lebih […]

Mengenalkan Sanento Yuliman sang Kritikus Seni
Paris Van Java

Mengenalkan Sanento Yuliman sang Kritikus Seni

RADARBANDUNG.id, – KAMPUS Institut Teknologi Bandung (ITB) sebagai salah satu universitas terkemuka di Indonesia, banyak melahirkan seniman-seniman andalan. Sanento Yuliman adalah salah satunya. Sanento Yuliman adalah seniman kelahiran 14 Juli 1941 asal Banyumas, Jawa Tengah. Ia dikenal sebagai seorang penulis serta kritikus seni. Untuk mengenang karya-karya Sanento, Galeri Soemardja ITB menggelar pameran karya dan arsip […]

Wattpad ‘Mariposa’ Siap Hadir di Layar Lebar
Paris Van Java

Wattpad ‘Mariposa’ Siap Hadir di Layar Lebar

RADARBANDUNG.id, – DIADAPTASI dari novel karangan Luluk HF, Mariposa dijadwalkan menyapa para penggemar pada 12 Maret. Disutradarai Fajar Bustomi, film ini diperankan Adhisty Zara dan Angga Yunanda. Setelah menyelesaikan proses syuting, rumah produksi Falcon Pictures dan Starvision merilis trailer dan poster. Cerita Mariposa diambil dari paltform wattpad dan sudah dibaca 60 juta kali. Ketenaran kisah […]

RadarBandung AI Radar Bandung Jelajahi fitur berita terbaru dengan AI
👋 Cobalah demo eksperimental yang menampilkan fitur AI terkini dari Radar Bandung.